Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Citilink Buka Rute Medan-Kuala Lumpur PP Mulai 16 Juni 2023

KOMPAS.com - Maskapai Citilink buka rute penerbangan baru rute Bandara Internasional Kuala Lumpur Malaysia - Bandara Internasional Kualanamu Medan pergi pulang (PP) mulai Jumat (16/6/2023).

Penambahan rute baru ini melengkapi penerbangan Citilink yang sebelumnya telah beroperasi menuju Malaysia, yakni rute Jakarta-Kuala Lumpur dan rute Medan-Penang.

“Dibukanya rute baru ini merupakan bentuk nyata dari komitmen Citilink untuk memberikan nilai tambah bagi pelanggan dengan menyediakan pilihan baru terbang menuju Kuala Lumpur selain dari Jakarta," kata Direktur Utama Citilink Dewa Kadek Rai dalam rilis resmi yang Kompas.com terima, Jumat (16/6/2023).

Dewa berharap, penambahan rute baru Citilink ini dapat memberikan kemudahan akses transportasi bagi wisatawan yang hendak bepergian ke Malaysia.

Penerbangan dari Medan menuju Kuala Lumpur akan beroperasi setiap hari menggunakan pesawat jenis Airbus A320.

Jadwal penerbangan Citilink rute Medan-Kuala Lumpur PP

Pesawat Citilink dari Kuala Lumpur menuju Medan dengan nomor penerbangan QG 537 dijadwalkan akan berangkat pukul 15.45 WIB dan tiba di bandara tujuan pukul 16.10 waktu setempat.

Sementara pesawat Citilink dari Medan menuju Kuala Lumpur dengan nomor penerbangan QG 536 dijadwalkan akan berangkat pukul 17.00 dan tiba di bandara tujuan pukul 19.15 waktu setempat.

https://travel.kompas.com/read/2023/06/17/080800727/citilink-buka-rute-medan-kuala-lumpur-pp-mulai-16-juni-2023

Terkini Lainnya

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Travel Update
Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Travel Update
TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

Travel Update
Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke