Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rute ke Basecamp Pendakian Telomoyo via Arsal, Beda dengan Jalur Motor

KOMPAS.com ­– Berwisata ke Gunung Telomoyo di Jawa Tengah, mungkin sebagian orang mengira hanya bisa naik kendaraan sampai ke puncaknya.

Namun, ternyata Gunung Telomoyo punya sisi lain yang menyuguhkan sensasi pendakian dengan berjalan kaki.

Jika ingin menjajal pendakian Gunung Telomoyo, maka jalurnya bukan via Dalangan atau Pagergedog yang merupakan jalur kendaraan.

Jalur pendakian Gunung Telomoyo adalah via Arsal yang berada di Dusun Salaran, Desa Tolokan, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Meski sama-sama jalur menuju kawasan puncak, jalur pendakian via Arsal tidak mencapai puncak tertinggi (Puncak Tower).

Puncak Ismoyo adalah titik tertinggi jalur pendakian Telomoyo via Arsal. Memang ada jalan setapak ke puncak, tetapi tidak direkomendasikan.

“Untuk sampai ke Puncak Tower kita tidak rekomendasikan karena aksesnya curam,” kata pengelola Basecamp Pendakian Telomoyo via Arsal bernama Eko Salaran, Minggu (30/7/2023).

Rute ke Basecamp Telomoyo via Arsal

Basecamp Pendakian Telomoyo via Arsal tidak jauh dari pintu masuk via Dalangan. Nantinya sebelum loket, belok kanan di pertigaan.

Lurus terus, nanti Basecamp Telomoyo via Arsal ada di rumah joglo sebelah kanan dari jalan desa.

Rute lain adalah melalui jalan utama Ngablak-Kopeng. Terus lurus ke arah timur dari pertigaan menuju pintu masuk Dalangan.

Terus lurus dan saat sampai di pertigaan kanan jalan, ambil jalan lurus. Kemudian belok kiri di gang kiri jalan setelah pertigaan.

Terus lurus dan ikuti jalan desa, nanti Basecamp Telomoyo via Arsal ada di kiri jalan yang berupa rumah joglo denga halaman luas.

https://travel.kompas.com/read/2023/07/31/132635427/rute-ke-basecamp-pendakian-telomoyo-via-arsal-beda-dengan-jalur-motor

Terkini Lainnya

Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Travel Update
Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Jalan Jalan
Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Travel Update
7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

Jalan Jalan
5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

Travel Update
Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

Travel Update
Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

Jalan Jalan
Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

Travel Update
Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

Travel Update
5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

Hotel Story
Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

Travel Update
Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Travel Update
Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Travel Tips
Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke