Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

PADANG, KOMPAS.com - Sekitar 1.000 pengunjung ditargetkan hadir dalam pertunjukkan amal untuk korban bencana banjir lahar di Sumatera Barat digelar di Batusangkar, Tanah Datar, Sumatera Barat, 22 Juni 2024.

Pertunjukkan yang menggabungkan seni tari, musik dan aktor itu tidak dipungut biaya.

Selain penggalangan donasi, pertunjukkan Legaran Svarnadvipa itu juga bertujuan menghibur warga sekaligus menghidupkan kembali seni teater di Sumbar.

"Ini dalam suasana bencana ya. Kita ingin menggalang dana sekaligus menghibur warga," kata sutradara Legaran Svarnadvipa, Wendy HS kepada Kompas.com, Rabu (29/5/2024) di Padang.

Masjid Tuo Kayu Jao di Sumatera Barat, Dibangun Tahun 1567

Desa Wisata Alahan Panjang di Sumatera Barat, Punya Panorama 5 Danau

Wendy menyebutkan sebenarnya pertunjukkan kontemporer itu dilaksanakan pada Mei 2024 lalu, namun terpaksa diundur karena ada bencana.

"Setelah masa tanggap darurat, baru kita gelar. Ini mudah-mudahan bisa bermanfaat menghibur sekaligus membangkitkan seni pertunjukkan," jelas Wendry yang merupakan dosen Institut Seni Indonesia (ISI) Padang Panjang itu.

Wendry mengatakan pertunjukkan itu sengaja dilaksanakan di ruang terbuka yaitu Lapangan Cindua Mato, Batusangkar.

Lapangan tersebut diperkirakan bisa menampung 1.000 penonton yang diperkirakan akan sangat antusias menyaksikan.

Menurut Wendry, Lageran Svarnadvipa itu bukan hanya pertunjukkan biasa. Selain menampilkan lebih dari 80 orang pemain yang memadukan seni tari dan musik.

Aktor itu juga ingin menyampaikan pesan soal pulau emas dan puncak kejayaan Minangkabau zaman dahulu.

"Svarnadvipa itu artinya pulau emas. Dulu Minangkabau pernah berjaya dengan kerajaan Pagaruyuang. Jauh saat zaman penjajahan Belanda, Minangkabau terkenal memiliki kualitas emas sangat baik," kata Wendy.

Wendry menyebutkan pertunjukkan itu berkolaborasi dengan komunitas seni Indonesia Performance Syndicate (IPS) yang dimanajeri penggiat seni Erwi Sasmita.

Menurut Wendry, sebelum pertunjukkan sudah dilaksanakan serangkaian acara menyambut Lageran Svarnadvipa ini, yaitu riset dan penciptaan teks Lageran Svarnadvipa pada Maret-April 2024.

Lalu workshop tentang total body performance atau kolaborasi seni tari, musik dan aktor pada 2-11 Mei 2024 di ISI Padang Panjang.

Kemudian Seminar Nasional seni pertunjukkan kontemporer serta launching buku total body performance pada Kamis (30/5/2024).

"Lalu acara puncaknya Lageran Svarnadvipa di Batusangkar pada 22 Juni 2024 mendatang," kata Wendry.

https://travel.kompas.com/read/2024/05/29/173200627/legaran-svarnadvipa-di-tanah-datar-sumbar-pertunjukkan-seni-untuk-korban

Terkini Lainnya

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Travel Update
Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Travel Update
TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

Travel Update
Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke