Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sederet Manfaat Suplemen, Fakta atau Iklan?

Kompas.com - 05/10/2009, 14:39 WIB

KOMPAS.com - Di pasaran banyak beredar suplemen yang mengklaim memberikan sederet manfaat bagi kesehatan. Mulai dari menjaga stamina, memperbaiki tulang, hingga mencegah penuaan. Sebagai konsumen tentu kita bertanya-tanya apakah sederet manfaat itu adalah fakta atau bahasa marketing belaka.

Sebenarnya tak ada yang salah dengan klaim berbagai suplemen atau multivitamin tentang berbagai formula lengkap yang dimilikinya. Pasalnya, beberapa jenis suplemen dan vitamin memang memiliki multi manfaat yang sudah dibuktikan secara ilmiah.

Sebagai contoh adalah teh hijau. Menurut berbagai studi, teh hijau berkhasiat untuk mencegah berbagai jenis kanker, melindungi jantung, menghambat pertumbuhan bakteri, melawan gigi busuk, dan bekerja sebagai antioksidan untuk meningkatkan sistem imun tubuh. Sederet manfaat tersebut menarik perhatian para peneliti untuk mencari mengidentifikasi komponen aktif dalam teh hijau.

Pada awalnya obat-obatan memang hanya dibuat untuk satu tujuan, misalnya menghilangkan nyeri. Namun, setelah banyak orang mengonsumsi obat tersebut dan merasakan manfaatnya untuk penyakit lain, barulah manfaat lain itu diteliti. Dalam hal ini contoh yang paling tepat adalah aspirin.

Obat yang berasal dari kulit kayu pohon willow ini pada awalnya memang dipakai untuk mengobati sakit kepala. Namun, belakangan diketahui bahwa zat aktif asam asetil salisilat dari aspirin juga bisa dikembangkan untuk mengatasi nyeri arthritis, analgesik (penghilang nyeri), mencegah penyakti jantung, mengurangi risiko penyakit kanker kolon, hingga mengatasi osteoporosis.

Sumber: The Healing Power of Vitamins, Minerals and Herbs, Readers Digest

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com