Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Restoran Halal Wajib Coba di Hongkong

Kompas.com - 11/05/2016, 09:05 WIB

Ma’s Restaurant

Bapak Ma dan keluarga, sang pendiri Ma’s Restaurant, telah lebih dari 40 tahun berpengalaman di bisnis kuliner. Ma’s Restaurant menyediakan menu makanan khas Hongkong dengan sedikit inovasi cita rasa dari China Barat Laut.

Selain makanannya, pengunjung juga dikelilingi dengan dekorasi restoran khas Hong Kong dengan gaya ‘Cha Chaan Teng’. Salah satu makanan yang direkomendasikan adalah Lamb Roll; yaitu sajian daging domba dengan bumbu merica, ketumbar dan jintan, dengan taburan daun bawang di atas potongan daging domba yang garing, serta daun bawang bit.

Nikmati bersama Pop Pan, roti polos yang menjadi pasangan sempurna untuk membalut daging dan sayurannya.

Kisaran harga Rp 89.000 sampai Rp 174.000. Alamat di G/F, 21-25 Cheung Sha Wan Road, Sham Shui Po. Stasiun MTR terdekat adalah MTR Prince Edward – Exit E.

Wai Kee

Wai Kee telah menyajikan roasted duck halal selama lebih dari 30 tahun. Restoran ini terletak di Bowrington Road yang terdapat banyak food stall dan Wai Kee adalah salah satu yang popular di daerah ini.

Umumnya pelanggan Wai Kee adalah pelancong dari Indonesia dan Timur Tengah yang berkunjung ke Hongkong. Signature dish di Wai Kee tentunya adalah roasted duck, namun selain itu mereka juga menyajikan roasted atau steamed chicken dengan nasi, mie, atau kari. Kalau Anda masih belum kenyang, Anda bisa memesan lamb curry yang juga tak kalah enak.

Kisaran harga adalah Rp 50.000 sampai dengan Rp 167.000. Alamatnya di Shop 5, 1/F, Bowrington Road Cooked Food Centre, Wan Chai. Stasiun MTR terdekat adalah MTR Causeway Bay Station, exit A.(*)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Travel Update
Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Travel Update
TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

Travel Update
Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com