Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Promo Menarik di Garuda Indonesia Travel Fair

Kompas.com - 05/10/2018, 18:10 WIB
Muhammad Irzal Adiakurnia,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Maskapai Garuda Indonesia kembali menggelar Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) 2018 phase II, pada 5-7 Oktober 2018 di Jakarta Convention Centre (JCC), Jakarta.

Bekerjasama dengan Bank Mandiri, berbagai promo GATF kali ini tidak kalah menggiurkan. Ada cashback Rp 2 juta, cicilan nol persen hingga 12 bulan, dan tambahan potongan harga 50 persen sampai dengan Rp 2 juta, dengan menukarkan fiesta poin.

Selain itu masih banyak lagi berbagai promo dari kerjasama keduanya seperti untuk nasabah Bank Mandiri, ataupun selain nasabah. Beberapa promo hanya ada di waktu-waktu tertentu, ada juga yang dibatasi jumlah untuk menarik pengunjung.

Berikut KompasTravel rangkum 10 promo paling menarik di GATF II 2018, dari banyaknya promo yang ada.

1. Program "Happy Hour"

Dalam program ini Anda dapat berburu tiket penerbangan domestik dan internasional dengan diskon sampai 80 persen. Namun Anda perlu menunggu hingga pukul 10.00-14.00 WIB, dan 16.00-20.00 WIB, setiap harinya.

2. Program "Best Deal"

Program ini juga merupakan diskon bagi pengunjung yang membeli tiket penerbangan internasional atau domestik, hingga 50 persen. Tak ada batasan waktu, Anda bisa menikmatinya sepanjang hari selama acara.

3. Program "Regular Discount"

Program diskon yang satu ini juga dapat dinikmati sepanjang hari selama acara. Diskon yang dapat dinikmati dalam program ini hingga 13 persen untuk domestik, dan 20 persen untuk rute internasional.

4. Program "Discount Redemption Garuda Miles"

Pengunjung GATF dapat menikmati diskon hingga 50 persen ke seluruh rute domestik dan international kecuali Middle East, dengan melakukan redeem miles.

5. Program "Lucky Draw"

Di program ini, Anda bisa mendapatkan tiket pesawat Garuda Indonesia, dengan syarat setiap pembelian tiket penerbangan Garuda Indonesia minimal Rp 10.000.000. Program tiket gratis ini akan diundi setiap harinya.

6. Diskon hingga 50 persen fiestapoin

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com