Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Horee... Libur Segera Tiba, Wisata Yuk!

Kompas.com - 30/03/2010, 18:15 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Liburan sekolah akan segera datang. Panorama Tours menyediakan berbagai destinasi baru selain tetap menyediakan destinasi favorit sepanjang tahun 2009 yakni Hong Kong–Shenzhen–Macau (termasuk bermalam di Venetian Resort Hotel). Berbagai macam produk dengan berbagai destinasi akan diluncurkan pertama kalinya pada 2-4 April 2010 di kantor pusat Panorama Tours, Tomang.

”Seperti biasa, kami akan memberikan preview sale bagi pelanggan setia kami untuk mendapatkan penawaran terbaik, tanggal terbaik, diskon terbesar hingga 1.000 dollar AS," kata Ibu Meity Monica, Direktur Supply Chain Management di Jakarta, Selasa (30/3/2010), dalam siaran persnya kepada Kompas.com.

Menurutnya, Panorama sedang mempersiapkan beberapa destinasi baru yang unik dan akan menjadi unggulan, diantaranya China Tibet selama 10 hari, Greece & Turki selama 16 hari, Greece Santorini + Dubai selama 11 hari. "Yang terbaru adalah Europe Baltic selama 9 hari," sambungnya.

Kehadiran Universal Studio & Resort World Singapore di yakini sangat menarik minat pecinta travel untuk berjalan-jalan membawa anak ke Singapura. "Selain itu kami juga mempersiapkan paket-paket untuk pelanggan kami yang ingin mengunjungi Shanghai Expo 1-31 Mei 2010 mendatang. Shanghai Expo diadakan 5 tahun sekali, merupakan ajang pameran internasional yang menampilkan replika negara-negara seluruh dunia yang sangat menarik, menampilkan kurang lebih 200 negara," papar Meity.

Selain meluncurkan produk tur, Panorama juga meluncurkan reservasi tiket penerbangan online internasional. Panorama akan menampilkan available flights dengan harga termurah. "Tujuan dari adanya sistem reservasi online ini adalah untuk memenuhi kebutuhan pasar baru yang akhir-akhir ini semakin marak dan menjamur yakni pasar generasi muda pengguna internet. Reservasi online dapat dilakukan 24 jam, sehingga pelanggan kami dapat melakukan advanced booking sesuai tanpa ada batasan waktu, paling tidak 3 hari sebelum hari keberangkatan”, ungkap Hellen Xu, Direktur Sales & Distributions Panorama Tours.

Menurutnya lebih dari 30.000 pelanggan setiap tahunnya menggunakan jasa Panorama Tours baik dalam bentuk reservasi tiket, hotel, paket, tur, dan kebutuhan perjalanan lainnya. (*)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Jalan Jalan
Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Travel Update
Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Jalan Jalan
10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

Jalan Jalan
Tanggapi Larangan 'Study Tour', Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Tanggapi Larangan "Study Tour", Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Travel Update
Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com