Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Bali, Saatnya Berburu Promo Wisata di GATF

Kompas.com - 02/10/2015, 16:32 WIB
Ni Luh Made Pertiwi F

Penulis

DENPASAR, KOMPAS.com - PT Garuda Indonesia bekerja sama dengan Bank Central Asia menggelar Garuda Indonesia Travel Fair di Lippo Mall, Kuta, Bali, 2-4 Oktober 2015. General Manager PT Garuda Indonesia Denpasar Syamsuddin Jusuf Souib di Denpasar, Selasa (29/9/2015), mengatakan pada GATF kali ini, pihaknya menargetkan sebanyak 10.000 pengunjung dengan total target penjualan sebesar Rp13 miliar.

"Pada pelaksanaan GATF April 2015, Garuda Indonesia Denpasar mencatat transaksi sebesar Rp13 miliar selama tiga hari pelaksanaan pameran," katanya.

Syamsuddin menjelaskan, GATF 2015 diikuti 15 mitra usaha IATA Agent Garuda Indonesia di antaranya Abbey Travel, Aerotravel, AntaVaya Tour, Bali Cemerlang Tours, Bali Duta Express, Bali Wisata Tour, Bayu Buana Travel, Dwidaya Tour, HIS Bali Tours, KCBJ Tour, Palmmas Tour, Rotama Tour, Suman Tour, dan Wita Tour, serta Cargo service Center Garuda dan BCA sebagai bank partner.

Dikatakan, kegiatan GATF 2015 yang mengambil tema "Fly with style" ini diadakan untuk memfasilitasi masyarakat untuk mendapatkan informasi daerah tujuan wisata terbaik di domestik dan internasional, serta memfasilitasi para traveler mendapatkan harga tiket dan paket wisata yang menarik dengan harga terjangkau.

Selain itu, kata dia, "travel fair" ini dimaksudkan juga untuk mendukung program pemerintah dalam pengembangan pariwisata nasional. Sementara itu, Kepala Kantor Fungsional Consumer Card Bank BCA Kuta Wirya Setiawan mengatakan apresiasinya terhadap pelaksanaan GATF 2015.

Langkah tersebut adalah merupakan suatu kebanggaan bagi Bank BCA untuk bekerja sama kembali dengan Garuda Indonesia dalam kegiatan "Travel Fair".

"Selain mendukung peningkatan pariwisata Indonesia, kegiatan ini juga tentunya dapat memberikan beragam benefit bagi nasabah BCA sebagai wujud komitmen untuk selalu memberikan yang terbaik kepada nasabah," katanya.

Dalam GATF ini, kata dia, BCA sebagai bank partner akan memberikan kesempatan bagi para pengguna jasa Garuda Indonesia dan pemegang kartu kredit BCA untuk mewujudkan impian berwisata baik di dalam maupun luar negeri dengan harga yang kompetitif.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com