Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Benda di Kamar Hotel yang Rawan jadi Sarang Bakteri

Kompas.com - 01/03/2018, 19:25 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Jangan pernah tertipu pemandangan kamar hotel yang tampak bersih. Sebuah studi mengungkapkan rata-rata kamar hotel lebih kota dibanding rumah, sekolah, atau pesawat terbang.

Staf pembersih sering melewatkan beberapa tempat hanya karena tampak bersih. Padahal beberapa tempat yang dianggap bersih itu ternyata sudah terkontaminasi kuman dan bakteri berbahaya.

Dilansir TribunTravel.com dari laman ourtripguide.com, benda-benda di kamar hotel yang rawan jadi sarang bakteri.

1. Remote Control

Banyak orang tidak menyadari satu hal paling kotor di kamar hotel adalah remote control.

Dapatkah kamu membayangkan jika remote bisa memiliki sebanyak bakteri setara dengan kloset?

Seorang peneliti dan profesor mikrobiologi di University of Arizona menemukan remote control yang ditemukan di kamar hotel mencakup bakteri tingkat tinggi, dan sekitar 20% terkontaminasi dengan air kencing.

ILUSTRASI - Kamar hotelThinkStock ILUSTRASI - Kamar hotel

2. Telepon

Kebanyakan telepon hotel terindikasi mengandung bakteri. Banyak orang yang menyentuh dan berbicara menggunakan telepon yang membuat penyebaran kuman mudah dan efektif.

3. Meja kamar mandi

Berhati-hatilah sebelum menyentuh meja kamar mandi, terutama wastafel.

Sebagaimana dinyatakan dalam studi 'Hotel Hygiene Exposed' yang melibatkan beberapa hotel bintang 3 tertentu, banyak kuman jahat ditemukan di meja kamar mandi.

Tak hanya meja kamar mandi tapi juga lantai dan wastafel kamar mandi dipenuhi bakteri.

ILUSTRASI - Petugas hotel sedang merapikan kamar tamu.shutterstock ILUSTRASI - Petugas hotel sedang merapikan kamar tamu.

4. Kasur hotel

Pastikan untuk memeriksa kasur dan selimut sebelum tidur di dalamnya. Kutu busuk biasanya suka bersembunyi di tempat yang lembab.

(Ambar Purwaningrum/TribunTravel.com)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com