Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pecinta Kuliner, Mau Tiket Pesawat Gratis?

Kompas.com - 06/06/2014, 09:44 WIB
JAKARTA, KOMPAS.com - Maskapai Tigerair Mandala, mitra Tigerair di Indonesia, siap memanjakan pencinta makanan serta dalam rangka menyambut musim liburan di Indonesia. Sebuah program menarik diluncurkan Tigerair Mandala dengan menggandeng lima restoran di Jakarta.  

Tigerair Mandala membagi-bagikan tiket ke Singapura, Bangkok, hingga Hongkong. Apa saja restoran yang bekerja sama dengan Tigerair Mandala? Salah satunya The Holy Crab yang berada di Senopati, Jakarta Selatan. Di restoran ini tamu bisa memenangkan hadiah 2 pasang tiket pulang-pergi (PP) Jakarta - Hong Kong dan 1 pasang tiket pulang-pergi (PP) Jakarta - Singapura.

Sementara itu di Hokkaido Ramen Santouka tersedia hadiah 2 pasang tiket pulang-pergi (PP)  Jakarta - Hongkong dan 1 pasang tiket pulang pergi (PP) Jakarta - Singapura. Restoran ini berada di Plaza Indonesia dan Mal Kelapa Gading 3.

Sedangkan di Saraso Padang Cuisine yang berada di Citywalk, tersedia hadiah 3 pasang tiket pulang-pergi (PP) Jakarta - Singapura. Di restoran Open Door yang berada di Podomoro City terdapat hadiah 3 pasang tiket pulang-pergi (PP) Jakarta - Singapura.

Sementara itu, di Kopitiam tersedia hadiah 3 pasang tiket pulang-pergi (PP) Jakarta - Bangkok. Kopitiam berada di The East Building, Mall Taman Anggrek, Grand Indonesia, Gandaria City, Pondok Indah Mall, Living World Alam Sutera, Central Park Mall, Bursa Efek Indonesia (BEI), dan Mall Kelapa Gading 2.

Program bagi-bagi tiket gratis ini serentak diluncurkan secara bersamaan melalui lima restoran tersebut mulai tanggal 1 Juni - 31 Juli 2014. Setiap restoran memiliki program pemasaran unik guna menjaring peminat yang ingin mengadu keberuntungan memenangkan tiket tersebut dengan cara mendaftarkan diri ke restoran yang bersangkutan.

Selain itu, bagi para penumpang Tigerair Mandala, tiap restoran menyediakan hadiah produk gratis dari menu andalan mereka untuk diberikan kepada penumpang yang membawa tiket Tigerair Mandala dalam periode tujuh hari sebelum tanggal keberangkatan dari Jakarta, hingga tujuh hari setelah tiba di Jakarta.

Semua program akan selesai pada tanggal 31 Juli 2014. Pemenang akan diumumkan pada minggu pertama Agustus 2014 di masing-masing restoran dengan pengundian yang akan dihadiri oleh perwakilan dari Tigerair Mandala dan masing-masing restoran.

“Di Tigerair Mandala, kami percaya bahwa traveling tidak hanya sekadar pergi dari satu tempat ke tempat lain, tapi mengenai mewujudkan impian dan membuat pengalaman tak terlupakan. Wisata kuliner telah menjadi bagian tak terpisahkan dari traveling," tutur Rio Head of Marketing Tigerair Mandala Hascaryo, seperti terungkap dalam siaran pers. (*)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat 'Long Weekend'

Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat "Long Weekend"

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

Jalan Jalan
Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Travel Update
5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com