Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kendaraan Wisata "Si Thole" Hari Ini Diluncurkan

Kompas.com - 28/11/2014, 12:47 WIB
YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Kendaraan wisata keraton yang diluncurkan pada hari ini di Yogyakarta, Jumat (28/11/2014) diberi julukan "Si Thole." Penamaan itu sudah menjadi kesepakatan dari Forum Komunikasi Kawasan Alun-alun Utara (FKKAU) yang bertindak sebagai operator kendaraan wisata.

Hamam Arif Romas, Manager Shuttle Wisata Keraton, mengungkapkan filosofi penamaan "Si Thole" sebagai brand yang akan melekat pada bodi mobil. Menurut Hamam, Thole itu merupakan panggilan akrab dalam bahasa Jawa terutama untuk anak laki-laki.

"Biasanya Thole itu kan panggilan kesayangan orang tua ke anaknya laki-laki, kita ambil filosofi itu agar nama ini jadi mudah diingat oleh masyarakat maupun wisatawan," ujar Hamam, kepada Tribun Jogja, Rabu (26/11/2014), saat ditemui di Taman Parkir Ngabean, Yogyakarta.

Menurut Hamam, untuk menemukan nama brand itu tak begitu sulit. Kira-kira hanya membutuhkan waktu lebih seminggu. Setelah nama brand itu ditentukan, pihak FKKAU lalu membrandingnya di bodi mobil. Dari lima mobil yang disiapkan, sekitar tiga kendaraan sudah selesai proses cutting brand.

"Sudah kita cutting sticker, nantinya mobilnya akan berwarna hijau, pada bodinya ada logo Si Thole, Shuttle wisata Jeron Beteng," tambah Hamam. (thea)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Travel Update
Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Travel Tips
Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Travel Tips
Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Travel Update
Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Travel Update
Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Travel Update
Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut 'Flare' di Gunung Andong

Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut "Flare" di Gunung Andong

Travel Update
Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Travel Tips
Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Travel Update
5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

Jalan Jalan
4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com