Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lea Simanjuntak: Tidur Dibelai Angin

Kompas.com - 24/09/2015, 14:22 WIB
BAGI penyanyi Lea Simanjuntak (36), pantai dan gunung sama-sama tempat sempurna untuk melepas kepenatan. ”Karena kerjaan saya sehari-hari sudah menyita waktu, jadi setiap kali pergi ke gunung atau ke pantai, kegiatan utama saya adalah tidur,” ujar Lea.

Gaya tidur Lea di pantai dan gunung tak sama. Di pantai, ia akan menggelar selimut di pasir, lalu berbaring di atasnya. Di pegunungan, biasanya Lea menyewa vila. ”Saya paling suka tidur di karpet di ruang tamu vila, lalu pintu dan jendela dibuka.”

Angin gunung yang berembus masuk lewat pintu dan jendela terbuka itu pasti membelai-belai Lea, membuat tidurnya nikmat. Bromo selama ini jadi pegunungan yang paling sering didatangi Lea untuk menikmati tidur berkualitas seperti itu. Sedangkan pantai favoritnya adalah pantai di sekitar Kota Ambon, Maluku. ”Pantai di Ambon belum terlalu komersial, belum padat. Jadi bisa dinikmati dengan tenang.”

Dihubungi Sabtu (19/9/2015), Lea sedang bersiap kembali ke Jakarta dari Moskwa, Rusia. Di sana, Lea bergabung dengan tim dari Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi DKI Jakarta. Tim ini mengikuti pameran pariwisata Otdykh Leisure Fair 2015. Di Gerai ”Enjoy Jakarta”, Lea tampil menyanyi setiap hari. Lagu favorit penonton di sana ternyata ”Indonesia Jiwaku” karya Guruh Soekarnoputra. (DAY)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com