Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seru! Seperti Ini Pacuan Kuda Tradisional di Tanah Gayo

Kompas.com - 11/01/2017, 10:15 WIB
Kontributor Takengon, Iwan Bahagia

Penulis

Dari jumlah tersebut, sebanyak 130 ekor kuda berasal dari Kabupaten Bener Meriah, 112 ekor kuda berasal dari Aceh Tengah dan 53 ekor kuda berasal dari Kabupaten Gayo Lues.

Bersamaan dengan peringatan hari jadi kabupaten itu, sambung Yoga, pihaknya berharap pembangunan di daerah ini dapat berlari kencang seperti kencangnya kuda berlari yang dipacu di Lapangan Sengeda, Bener Meriah.

"Sehingga pada waktunya juga, Kabupaten Bener Meriah dapat mengepakkan sayapnya tinggi, seperti julukannya, 'negeri di atas awan', sekaligus dapat mewujudkan cita-citanya menjadi negeri madani," terang Yoga, saat memberikan sambutan dalam pembukaan acara tersebut, Senin (9/1/2017).

Menurut dia, tujuan pelaksanaan Pacuan Kuda Tradisional Gayo yang digelar mulai 9 hingga 15 Januari 2017 adalah sebagai ajang silaturahmi antar tiga kabupaten, yakni Aceh Tengah, Bener Meriah dan Gayo Lues.

"Sebab daerah serumpun ini rutin menyelenggarakan event yang sudah ada sejak zaman dahulu tersebut. Selanjutnya kegiatan ini menjadi sarana hiburan bagi masyarakat di tiga kabupaten tersebut. Semoga kegiatan ini dapat bermanfaat dan dirasakan hasilnya oleh masyarakat," pungkas Haili Yoga. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com