Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ini Kelemahan Indonesia Membuat Agenda Wisata Kelas Internasional

Hal tersebut dikemukaan oleh Menteri Pariwisata Arief Yahya dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pariwisata III yang diadakan Kementerian Pariwisata (Kemenpar) 26-27 September 2017.

(BACA: Pesta Kesenian Bali Ramaikan Medsos dan Selalu Dicari Wisatawan)

Ia menginstruksikan seluruh dinas pariwisata daerah untuk berbenah dan menghasilkan Calendar of Events 2018 Indonesia dari cara tersebut.

"Kekurangan kita yang paling mendasar ialah tidak punya Calendar of Events (CoE) yang pasti untuk dijual. Makanya rakornas kita kali ini harus menghasilkan top 100 events untuk Calendar of Events 2018," ujar Arief Yahya dalam konferensi pers, Selasa (26/9/2017).

(BACA: Keunikan Tradisi Menangkap ?Nyale? dan Pasola di Sumba Barat)

"Saya sudah cukup bersabar tahun 2015 gak ada calendar of events, lalu 2016 ada kalender tapi tanggalnya belum, 2017 ada kalender dan ada beberapa tanggal pasti, ada juga yang belum. Nah 2018 tidak ada toleransi, kalau mau masuk kalender harus ada tanggal yang jelas dan konsisten," tegasnya di depan rekan wartawan.

(BACA: 4 Alasan untuk Datang ke Festival Kota Lama Semarang 2017)

2. Kelemahan kedua ialah belum berstandar internasional. Ia menilai walaupun mengangkat kearifan lokal mulai dari busana, tarian dan yang lainnya, harus bisa disejajarkan dengan standar dunia.

"Berkali-kali saya kena tegur presiden tentang empat hal. Pertama kurator yang mengkurasi harus benar-benar ketat, tarian dan musik harus diatur sesuai standar, juga busana yang bagus dan seauai standar intenasional," katanya.

3. Kelemahan selanjutnya ialah pengalokasian bujet hanya untuk penyelenggaraan event. Tidak ada untuk promosi atau bujet media. Menurutnya, alokasi dana yang benar ialah 50 persen untuk media, 50 persen untuk event-nya.

Dari 50 persen alokasi media tersebut, menurut Menpar, dibagi lagi ke dalam tiga waktu yang berbeda. Yaitu 50 persennya untuk pre-event yang memberikan penasaran wisatawan untuk datang. Lalu 30 persennya saat event, dan 20 persen sisanya setelah event.

https://travel.kompas.com/read/2017/09/27/110800027/ini-kelemahan-indonesia-membuat-agenda-wisata-kelas-internasional

Terkini Lainnya

Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Larangan di Umbul Nilo, Pemandian Sebening Kaca di Klaten

Travel Update
Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Ngargoyoso Waterfall, Wisata Air Terjun Baru di Karanganyar

Jalan Jalan
Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

Travel Update
7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

Jalan Jalan
5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

Travel Update
Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

Travel Update
Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

Jalan Jalan
Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

Jalan Jalan
KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

Travel Update
Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

Travel Update
5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

Hotel Story
Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

Travel Update
Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Travel Update
Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Travel Tips
Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke