Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Akhir Pekan Ini, BNI Gelar Travel Experience Gandeng 4 Maskapai

Kali ini BNI Travel Experience mengangkat tema "It’s All About Japan" dan menggandeng empat maskapai penerbangan, antara lain All Nippon Airlines, Japan Airlines, Garuda Indonesia, dan AirAsia Indonesia.

Pada pameran ini akan ditawarkan beragam promo menarik untuk wisatawan asal Indonesia yang ingin melancong ke Jepang. Tidak hanya tiket pesawat, tetapi ada pula tawaran paket tur, hotel, serta kebutuhan perjalanan ke Jepang lainnya seperti JR Pass, sewa WiFi, tur pilihan, produk lainnya dalam acara tersebut.

Adapun promo yang ditawarkan dalam BNI Travel Experience kali ini, yakni 30 orang pertama per hari yang membayar dengan menggunakan Kartu Kredit BNI-JCB akan mendapatkan promo cashback sebesar Rp 2,5 juta untuk minimal transaksi sebesar Rp 10 juta.

Lalu juga bisa mendapatkan cashback sebesar Rp 1,5 juta untuk 50 orang pertama yang melakukan transaksi di setiap harinya menggunakan Kartu Kredit reguler BNI dengan nominal minimum Rp 10 juta.

Nah, untuk penggunakan Kartu Kredit BNI akan mendapatkan cashback sebesar Rp 500 ribu untuk 70 orang pertama yang melakukan transaksi setiap harinya, dengan minimal transaksi sebesar Rp 7 juta.

Sementara itu, promo untuk pengguna Kartu Debit BNI bisa mendapatkan cashback sebesar Rp 500.000 hingga Rp 1,5 juta dengan minimal transaksi mulai dari Rp 7 juta hingga Rp 10 juta.

Dengan demikian, Dwiastuti menambahkan melalui tema BNI Travel Experince kali ini bisa sukses selama tiga hari melalui promosi menarik untuk berlibur ke Jepang.

https://travel.kompas.com/read/2018/02/15/143900527/akhir-pekan-ini-bni-gelar-travel-experience-gandeng-4-maskapai

Terkini Lainnya

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

Travel Tips
Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Travel Update
Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Travel Update
Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Travel Tips
Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke