Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rp 4,2 Juta PP ke Nepal, Promo Tiket Ulang Tahun Malindo Air

"Ini merupakan perjalanan 5 tahun yang sangat menyenangkan dan begitu menantang bagi kami. Untuk menyampaikan dan mengekspresikan rasa terima kasih kami atas dukungan dari para pelanggan, inilah alasan kami untuk memberikan #Fantastic5 sebagai hadiah promosi,” kata CEO Malindo Air, Chandran Rama Muthy sesuai siaran pers yang diterima KompasTravel, Kamis (22/3/2018).

Dari situs Malindo Air, berbagai destinasi luar negeri yang termasuk dalam promo ini dari Jakarta adalah:

1. Kuala Lumpur Rp 645.000
2. Penang Rp 865.000
3. Bangkok Rp 955.000
4. Kota Kinabalu Rp 955.000
5. Ho Chi Minh City Rp 1.055.000
6. Dhaka Rp 1.165.000
7. Hanoi Rp 1.165.000
8. Hongkong Rp 1.315.000
9. Kathmandu Rp 2.1650.000
10. Delhi Rp 2.395.000

Perlu diketahui harga tersebut adalah harga kelas ekonomi secara keseluruhan (termasuk bagasi dan makanan) untuk sekali perjalanan. Selain dari Jakarta, Malindo Air juga terbang dari Bandung, Denpasar, Medan, dan Banda Aceh dengan berbagai destinasi tambahan seperti Mumbai, Singapura, Guangzhou, Taipei, Brisbane, dan Perth.

Maskapai ini mulai beroperasi pada 22 Maret 2013 dan hingga kini telah mengoperasikan 47 armada dengan tipe Boeing 737-800, Boeing 737-900 ER dan ATR 72-600.  Malindo Air terbang ke lebih dari 40 destinasi dengan jumlah frekuensi mencapai 800 penerbangan per minggu. (*)

https://travel.kompas.com/read/2018/03/24/205248927/rp-42-juta-pp-ke-nepal-promo-tiket-ulang-tahun-malindo-air

Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke