Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lion Air Buka Penerbangan Tambahan dari dan Menuju Lombok Praya

Penerbagan tambahan Lion Air diberlakukan pada 6-7 Agustus 2018. Senin (6/8/2018) terdapat empat penerbangan tambahan, sedangkan pada Selasa (7/8/2018) terdapat 10 penerbangan tambahan dari dan menuju Lombok, NTB.

Dari siaran pers yang diterima KompasTravel di hari yang sama, Lion Air akan mengoperasikan armada jenis Boeing 737-900ER (215 kursi ekonomi), Boeing 737-800NG (189 kursi kelas ekonomi) dan Boeing 737 MAX 8 (180 kursi).

Dalam satu hari pada Selasa (7/8/2018), penerbangan tambahan Lion Air mencakup rute Denpasar - Lombok Praya, tiga kali pada 09.10 WITA, 10.10 WITA, dan 12.30 WITA. Lalu penerbangan tambahan rute Lombok Praya - Denpasar dua kali, pada 11.20 WITA, 13.40 WITA.

Penerbangan tambahan lainnya di hari ini, Lombok Praya – Surabaya dua kali, pada 10.20 WITA, dan 13.20 WITA. Rute sebaliknya Surabaya – Lombok Praya satu kali pada 10.50 WIB. Juga rute Lombok Praya – Soekarno Hatta, Tangerang dua kali, pada 10.20 WITA, dan 20.30 WITA.

"Operasional Lion Air tetap mengutamakan faktor keselamatan, keamanan dan kenyamanan penerbangan," kata Danang dalam siaran pers tersebut.

Tambahan penerbangan ini ada kemungkinan untuk ditambah ke depannya, terkait kondisi bencana yang masih membutuhkan bantuan.

"Bila permintaan ada dan ketersediaan flight terutama slot time ada, tidak menutup kemungkinan (penerbangan tambahan diperpanjang," kata Danang. 

https://travel.kompas.com/read/2018/08/07/115234027/lion-air-buka-penerbangan-tambahan-dari-dan-menuju-lombok-praya

Terkini Lainnya

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Travel Tips
Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Travel Tips
Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Travel Update
Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Travel Update
Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Travel Update
Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut 'Flare' di Gunung Andong

Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut "Flare" di Gunung Andong

Travel Update
Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Travel Tips
Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Travel Update
5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

Jalan Jalan
4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

Travel Tips
Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke