Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

10 Negara dengan Paspor Paling Lemah di Dunia

JAKARTA, KOMPAS.com — Paspor memegang peranan penting bagi seseorang untuk lebih mudah berkunjung ke negara lain. Ketika punya paspor yang memiliki posisi kuat di dunia, proses masuk ke sebuah negara akan menjadi lebih mudah. Bisa jadi tanpa perlu visa dan biaya sama sekali.

Lain hal jika memiliki paspor yang tidak cukup kuat. Orang Indonesia yang saat ini memiliki akses bebas visa ke 74 negara, dan berada pada peringkat 59 dunia. Itu pun pada kenyataannya terkadang turis Indonesia masih kesulitan untuk membuat visa.

Namun, sebenarnya masih banyak warga negara lain di dunia yang memiliki kesulitan untuk berkunjung ke luar negeri, bahkan lebih sulit dari orang Indonesia.

Warga negara dengan pemegang paspor paling lemah di dunia biasanya tinggal di negara konflik atau bekas konflik.  

Group Chairman Henlet & Partners dan pembuat Passport Index, Christian Kalin, mengungkapkan, kebijakan suatu negara dan pendekatan proaktif dari pemerintah dapat bermanfaat bagi warga negara dan komunitas internasional.

Berikut adalah daftar dari 10 negara pemegang paspor paling lemah di dunia:

1. Afganistan bebas visa ke 30 negara

2. Irak bebas visa ke 30 negara

3. Somalia bebas visa ke 32 negara

4. Suriah bebas visa ke 32 negara

5. Pakistan bebas visa ke 33 negara

6. Yaman bebas visa ke 37 negara

7. Eritrea bebas visa ke 38 negara

8. Palestina bebas visa ke 39 negara

9. Sudan bebas visa ke 39 negara

10. Nepal bebas visa ke 40 negara

https://travel.kompas.com/read/2019/01/10/070100627/10-negara-dengan-paspor-paling-lemah-di-dunia

Terkini Lainnya

Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

Travel Update
Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Travel Tips
Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Travel Update
Lihat Sunrise di Gereja Ayam Bukit Rhema Harus Reservasi Dulu, Ini Cara dan Tarifnya

Lihat Sunrise di Gereja Ayam Bukit Rhema Harus Reservasi Dulu, Ini Cara dan Tarifnya

Travel Update
Perjalanan Salatiga-Yogya-Pacitan yang Indah, Menikmati Pesona Pantai Banyu Tibo dan Buyutan

Perjalanan Salatiga-Yogya-Pacitan yang Indah, Menikmati Pesona Pantai Banyu Tibo dan Buyutan

Jalan Jalan
Gereja Ayam Bukit Rhema di Borobudur, Pesona Sunrise Dikelilingi 5 Gunung

Gereja Ayam Bukit Rhema di Borobudur, Pesona Sunrise Dikelilingi 5 Gunung

Jalan Jalan
5 Hotel Dekat Ocean Park BSD, Bisa Jalan Kaki

5 Hotel Dekat Ocean Park BSD, Bisa Jalan Kaki

Hotel Story
5 Penginapan dekat Kebun Raya Cibodas

5 Penginapan dekat Kebun Raya Cibodas

Hotel Story
10 Tempat Wisata Keluarga Terbaik di Dunia 2024, Ada Resor di Bali

10 Tempat Wisata Keluarga Terbaik di Dunia 2024, Ada Resor di Bali

Jalan Jalan
7 Wisata Ramah Anak di Bandung, Cocok untuk Liburan Sekolah

7 Wisata Ramah Anak di Bandung, Cocok untuk Liburan Sekolah

Jalan Jalan
9 Wisata Malam di Solo, Kunjungi Saat Mampir

9 Wisata Malam di Solo, Kunjungi Saat Mampir

Jalan Jalan
6 Tips Penting untuk Merencanakan Liburan Keluarga

6 Tips Penting untuk Merencanakan Liburan Keluarga

Travel Tips
3 Mall Solo dekat Stasiun Purwosari, Bisa Jalan Kaki

3 Mall Solo dekat Stasiun Purwosari, Bisa Jalan Kaki

Jalan Jalan
Minimarket di Jepang dengan Latar Belakang Gunung Fuji Timbulkan Masalah

Minimarket di Jepang dengan Latar Belakang Gunung Fuji Timbulkan Masalah

Travel Update
Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke