Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Niat Masyarakat Berkunjung ke Museum Semakin Tinggi

"Alhamdulillah apresiasi masyarakat terhadap museum sudah meningkat jauh. Ada peningkatan kunjungan dan apresiasi yang signifikan di museum-museum, terutama museum-museum besar di Jakarta seperti Museum Nasional dan museum-museum di daerah Kota Tua," kata Dedah saat dihubungi KompasTravel, Jumat (17/5/2019).

Dedah menyebutkan hal ini terjadi lantaran museum-museum juga berupaya 'menjemput bola' dengan mengadakan berbagai program dan penambahan fasilitas yang menarik.

Misalnya di Museum Nasional, fasilitas seperti virtual reality dan augmented reality ditambahkan untuk mempermudah masyarakat mendapat informasi sekaligus memiliki pengalaman interaksi

"Dari Direktorat Pelestarian Cagar Budaya dan Museum membantu kegiatan pameran dan aktivitas edukasi di museum-museum. Kami mencoba mengupayakan museum dapat berlajan dengan baik dengan masyarakat," kata Dedah.

Dalam waktu dekat ada Museum Bahari Jakarta yang melaksanana pameran, seminar, dan lomba yang diselenggarakan sejak 19 Mei-31 Juni 2019. Kemudian Dedah menyebutkan akan pameran dan edukasi museum kesejarahan dari Kemendikbud di Cirebon.

Pada 12 Oktober 2018 juga akan diperingati Hari Museum Nasional. Pada momen tersebut banyak museum yang akan menyelenggarakan acara dan edukasi menarik untuk masyarakat.

https://travel.kompas.com/read/2019/05/19/092100127/niat-masyarakat-berkunjung-ke-museum-semakin-tinggi

Terkini Lainnya

Taman Air Tlatar Boyolali: Daya Tarik, Tiket Masuk, dan Jam Buka

Taman Air Tlatar Boyolali: Daya Tarik, Tiket Masuk, dan Jam Buka

Jalan Jalan
10 Destinasi Wisata Global Paling Menarik Selama Setahun, Ada Bali

10 Destinasi Wisata Global Paling Menarik Selama Setahun, Ada Bali

Travel Update
4 Tips Hindari Lelah karena Cuaca Panas Saat Mendaki

4 Tips Hindari Lelah karena Cuaca Panas Saat Mendaki

Travel Tips
65 Persen Turis Indonesia Gemar Belanja Saat Berlibur ke Luar Negeri

65 Persen Turis Indonesia Gemar Belanja Saat Berlibur ke Luar Negeri

Travel Update
5 Destinasi Wisata di Asia Pasifik Paling Populer, Ada Indonesia

5 Destinasi Wisata di Asia Pasifik Paling Populer, Ada Indonesia

Travel Update
Minimarket dengan Panorama Gunung Fuji di Jepang Akan Dipasang Layar Gelap pada 21 Mei 2024

Minimarket dengan Panorama Gunung Fuji di Jepang Akan Dipasang Layar Gelap pada 21 Mei 2024

Travel Update
Mampir ke Galeri K-Pop di Seoul, Bisa Foto-foto ala Video Klip

Mampir ke Galeri K-Pop di Seoul, Bisa Foto-foto ala Video Klip

Jalan Jalan
Syarat Mendaki Gunung Fuji di Jepang Tahun 2024, Bayar Rp 206.000

Syarat Mendaki Gunung Fuji di Jepang Tahun 2024, Bayar Rp 206.000

Travel Update
10 Bandara Terbersih 2024, Tokyo Masih Memimpin

10 Bandara Terbersih 2024, Tokyo Masih Memimpin

Travel Update
Larangan Study Tour ke Luar Provinsi Disesalkan Pelaku Wisata di Bantul

Larangan Study Tour ke Luar Provinsi Disesalkan Pelaku Wisata di Bantul

Travel Update
5 Wisata Alam di Purwokerto, Terdapat Kolam Alami di Tengah Hutan

5 Wisata Alam di Purwokerto, Terdapat Kolam Alami di Tengah Hutan

Jalan Jalan
5 Hotel Sekitar Dago Bakery Punclut Bandung, mulai Rp 190.000

5 Hotel Sekitar Dago Bakery Punclut Bandung, mulai Rp 190.000

Hotel Story
Makoya Pandaan: Daya Tarik, Tiket Masuk, dan Jam Buka

Makoya Pandaan: Daya Tarik, Tiket Masuk, dan Jam Buka

Jalan Jalan
5 Peralatan yang Harus Dibawa Saat Camping di Pantai

5 Peralatan yang Harus Dibawa Saat Camping di Pantai

Travel Tips
Kemendikbudristek Luncurkan Indonesian Heritage Agency, Kelola Museum dan Cagar Budaya

Kemendikbudristek Luncurkan Indonesian Heritage Agency, Kelola Museum dan Cagar Budaya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke