Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rekomendasi Destinasi Wisata saat Musim Gugur dan Dingin di Jepang

Japan Tourism Organization mendorong wisatawan Indonesia untuk berkunjung kedua musim ini, menjelajah daerah di Jepang yang terkenal dengan wissata salju dan pemandangan daun berguguran.

"Musim gugur adalah musim terbaik di Jepang karena suhunya yang terbilang pas, tidak terlalu panas tetapi juga tidak terlalu dngin," kata Senior Director JNTO Shogo Isobe ditemui di peluncuran Japan Travel Fair di Mal Kota Kasablanka, Jumat (30/8/2019).

Executive Director JNTO Jakarta Izumi Amano juga menambahkan di musim gugur, kuliner Jepang terkenal tambah lezat. Ia beralasan, banyak sayur dan beras khusus yang hanya dipanen saat musim gugur.

Beberapa destinasi wisata musim dingin dan gugur yang direkomendasikan oleh Shogo adalah Hokkaido, pulau paling Utara di Jepang yang terkenal dengan wisata musim dingin.

Selanjutnya ada Minakami, kota yang berjarak satu jam dari Tokyo ditempuh memakai kereta. Kota ini terkenal sebagai destinasi musim dingin dengan pemandian air panas alami (onsen).

Rekomendasi ke tiga jatuh pada Chubu, daerah di pusat Jepang yang memiliki sembilan prefektur. Terdiri dari Aichi, Fukui, Gifu, Ishikawa, Nagano, Nigata, Shizuoka, Toyama, dan Yamanashi.

"Jadi untuk wisata musim gugur dan musim dingin, bisa ke destinasi yang tidak jauh dari Tokyo," Jelas Isobe.

Wisatawan Indonesia sendiri menurut Isobe paling banyak datang ke Jepang saat musim semi, disusul musim dingin, musim gugur, dan musim panas.

https://travel.kompas.com/read/2019/09/11/071600027/rekomendasi-destinasi-wisata-saat-musim-gugur-dan-dingin-di-jepang-

Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke