Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Renovasi Gedung Museum Bahari yang Terbakar Diperkirakan Selesai Akhir Tahun 2019

Proses pengerjaan, lanjut Bambang, sudah mencapai 30 persen. Proyek pengerjaan renovasi ini sudah berjalan selama tiga bulan.

“Masih berjalan tapi kalau dihitung persennya ya sekitar 30 persen lah, ya kita harap akhir tahun selesai,” kata Bambang kepada Kompas.com, Selasa (8/10/2019).

Selain itu, Bambang mengatakan bahwa proyek pengerjaan ini dilakukan tidak hanya siang hari melainkan juga malam hari.

“Gak cuma siang aja, malam juga kita kerjakan, nah ini yang kita kejar supaya cepat selesai dia di akhir tahun,” lanjutnya.

Menurut Bambang, proyek renovasi bukan merupakan program daripada Museum Bahari melainkan program Dinas Kebudayaan Permuseuman Provinsi DKI Jakarta. Oleh karena itu, dikatakan Bambang bahwa anggaran juga berasal dari pusat.

Pantauan Kompas.com, pada Selasa 8 Oktober 2019 siang, tampak para pekerja proyek tengah membawa bahan-bahan guna restorasi Gedung C yang terbakar Januari 2018 lalu.

Mereka tampak sibuk bekerja karena target yang hendak diselesaikan, yaitu akhir tahun 2019.


Bagian atap dari bangunan ini juga terlihat belum terpasang. Namun mereka tetap optimis pekerjaan ini akan selesai akhir tahun 2019.

Sebelum terbakar pada Januari 2018, Museum Bahari baru saja selesai proses renovasi, yaitu pada 30 November 2017.

Renovasi yang menghabiskan dana Rp 7 miliar itu telah memugar beberapa bangunan fisiknya.

Selain itu proses renovasi juga menyentuh bangunan Gedung C Museum Bahari yang habis terbakar.

https://travel.kompas.com/read/2019/10/09/112600027/renovasi-gedung-museum-bahari-yang-terbakar-diperkirakan-selesai-akhir-tahun

Terkini Lainnya

KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Travel Update
Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Travel Tips
Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Travel Tips
Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Travel Update
Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Travel Update
Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Travel Update
Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut 'Flare' di Gunung Andong

Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut "Flare" di Gunung Andong

Travel Update
Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Travel Tips
Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Travel Update
5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

Jalan Jalan
4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke