Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Promo Delivery Kintan Buffet dan Pepper Lunch, Harga Diskon Mulai Rp 25.000

JAKARTA, KOMPAS.com – Jika kamu penggemar hidangan kedua restoran tersebut, kini kamu bisa menikmatinya di rumah aja dengan penawaran harga yang terbilang cukup murah mulai dari Rp 20.000-an.

Kendati demikian, tidak hanya dua restoran tersebut yang menyediakan layanan pesan antar. Beberapa restoran di bawah naungan Boga Kitchen turut berpartisipasi dalam layanan tersebut.

“Karena outlet Boga sementara tutup, kami ingin karyawan kami tetap ada pemasukan tambahan. Maka kami mengadakan delivery langsung dengan menggunakan WhatsApp centre,” kata General Manager Marketing Boga Group, Ellen Widodo, saat dihubungi Kompas.com, Kamis (16/4/2020).

Berdasarkan e-flyer yang Kompas.com terima, terdapat 6 restoran termasuk Kintan Buffet dan Pepper Lunch yang bisa kamu manfaatkan layanan pesan antarnya.

Berikut daftar restoran beserta menu dan harganya:

1. Bakerzin

  • Oxtail Soup: Rp 108.000.
  • Spaghetti Bolognese: Rp 30.000.
  • Fettucini Carbonara: Rp 35.000.
  • Aglio Olio Pasta: Rp 31.000.

2. Pepper Lunch

  • Bee Pepper Rice: Rp 49.000.
  • Salmon Pepper Rice: Rp 57.000.
  • Jumbo Beef Pepper Rice: Rp 62.000.
  • Chicken Pepper Rice: Rp 40.000.
  • Beef & Salmon Pepper Rice: Rp 53.000.
  • Teriyaki Double Salmon: Rp 81.000.
  • Double Hamburg Steak with Egg: Rp 65.000.
  • Pepper Steak: Rp 92.000.
  • Teriyaki Chicken with Egg: Rp 55.000.
  • Bbq premium Beef & Hamburg Steak: Rp 64.000.

3. Sushi & Bento Yay!

  • Chicken Katsu & Broccoli Bento: Rp 33.000.
  • Chicken Katsu & agedashi Tofu: Rp 33.000.
  • Chicken Karage & Broccoli Bento: Rp 33.000.
  • Chicken Teriyaki Bento: Rp 37.500.
  • Chicken Salmon Roll: Rp 37.500.
  • Salmon Hana Roll: Rp 33.000.
  • Spicy Salmon Roll: Rp 34.000.
  • Crunchy Salmon Roll: Rp 24.000.
  • Spicy Karage curry Roll: R 28.000.
  • Tamago Floss Crunchy Roll: Rp 26.000.

4. Kintan Buffet

  • Carbonara Udon with Chicken Katsu: Rp 42.000.
  • Carbonara Udon with Chicken Karage: Rp 42.000.
  • Nasi Goreng Katsu: Rp 27.000.
  • Nasi Goreng Karage: Rp 27.000.
  • Oyako Don: Rp 25.000.

5. 10 Ten Dimsum WOW!

  • Siew Mai Ayam (5 pcs): Rp 28.000.
  • Kaki Ayam (1 porsi): Rp 24.000.
  • Bakpau Talas (4 pcs): Rp 24.000.
  • Bakpau Jagung (4 pcs): Rp 24.000.
  • Bakpau Biji Teratai (4 pcs): Rp 26.000.
  • Bakpau Kacang Merah (4 pcs): Rp 26.000.
  • Bakso Ayam Aeju (4 pcs): Rp 24.000.
  • Pangsit Ayam Goreng (4 pcs): Rp 22.000.
  • Lumpia Kulit Tahu Ayam (4 pcs): Rp 20.000.
  • Gyoza Ayam Goreng (4 pcs): Rp 20.000.
  • Bakpau Kuning Telur Asin (4 pcs): Rp 26.000.
  • Bakpau Sayuran (4 pcs): Rp 28.000.
  • Bakpau Kacang (4 pcs): Rp 26.000.

6. Paradise Dynasty Legend of Xiao Long Bao

  • Nasi Goreng Sapi Cincang: Rp 30.000.
  • Nasi Sapi Lada Hitam: Rp 22.000.
  • Mie Sapi Cincang Pedas: Rp 30.000.
  • Nasi Sapi Saus Bulgogi: Rp 22.000.
  • Mie Sambal Matah Irisan Ayam: Rp 30.000.
  • Nasi Goreng Ayam Dengan Telur: Rp 28.000.
  • Mie Sapi Dengan Sup: Rp 30.000.
  • Mie Bakso Sapi Dengan Sup: Rp 30.000.
  • Mie Olahan Ikan Dengan Sup: Rp 30.000.
  • Nasi Goreng Olive Dengan Telur: Rp 28.000.

Untuk melakukan pemesanan, kamu bisa menghubungi layanan pesan antar Boga Kitchen di nomor 085283250669 atau melalui GrabFood dan GoFood atas nama “Boga Kitchen”.

Layanan pesan antar berlaku di beberapa lokasi yaitu Jakarta, Tangerang, Bekasi, Depok, dan Medan.

Untuk Jakarta, lokasinya berada di Grand Wijaya Center, Bella Terra, Pluit Junction, Kosambi, Lippo Kemang, Kota Kasablanka, Lippo Puri, Gandaria City, Jelambar, TB Simaputang, dan Tomang.

Sementara Tangerang berada di Alam Sutera, Karang Tengah dan Karawaci. Untuk Bekasi berada di Cikarang dan Grand Metropolitan. Kemudian untuk Medan berada di Uskup Agung.

Layanan pesan antar Boga Kitchen hanya berlaku maksimal hingga 10 kilometer. Untuk metode pembayaran hanya melalui Ovo dan Traveloka Treats saja.

“Lokasi akan terus bertambah dan merata di Jabodetabek, Medan, dan Semarang. Menu dan restoran akan bertambah,” kata Ellen.

Terkait keamanan setiap menu yang diantar, kamu tidak perlu khawatir karena seluruhnya sudah melalui proses kebersihan.

Para karyawan Boga Kitchen juga menggunakan masker, sarung tangan, dan diukur suhu tubuhnya setiap pagi.

“Packaging juga kami seal sebelum dikirimkan. Kurir yang mengantar sudah kami bekali dengan hand sanitizer dan sudah training cara meletakkan menu di alamat tujuan sehingga tetap contactless dengan kostumer,” tutur Ellen.

Untuk jam pengiriman, semua tergantung dengan masing-masing restoran.

https://travel.kompas.com/read/2020/04/18/181000927/promo-delivery-kintan-buffet-dan-pepper-lunch-harga-diskon-mulai-rp-25000

Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke