Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rute Terbaru Bus DAMRI Bantul-Bandara YIA Yogyakarta, Catat Jadwalnya

Peresmian rute baru ini sebagai bagian dari komitmen perusahaan untuk memperkuat jaringan transportasi darat sekaligus mendukung peningkatan perekonomian kawasan pariwisata di Yogyakarta.

Melalui rilis yang diterima Kompas.com, Kamis (17/9/2020), Direktur Komersial dan Pengembangan Bisnis Sandry Pasambuna mengatakan, peresmian rute baru ini dapat mengakomodasi kebutuhan perjalanan darat bagi penumpang yang berasal dari Bantul menuju YIA.

"Seluruh operasional telah dijalankan menurut standar operasional prosedur (SOP), yang mengedepankan faktor keselamatan, keamanan, dan kenyamanan," kata Sandry dalam keterangan tertulis.

Adapun rute dan keberangkatan bus mulai dari Terminal Palbapang-Bandara YIA pukul 05.30 WIB. Bus akan berangkat setiap satu jam sekali dengan tarif Rp 6.500 per orang.

Peresmian rute baru ini juga dihadiri oleh Bupati Bantul Suharsono, Area Manager Divre II Semarang Panca Heru, General Manager Cabang Yogyakarta Rahmat Santoso, dan General Manager PT Angkasa Pura I Bandara YIA Agus Pandu Purnama.

Sandry menerangkan, DAMRI telah memperketat protokol kesehatan, seperti pengaturan jaga jarak antarpenumpang di dalam armada.

"Wajib penggunaan masker penumpang dan pramudi, mencuci tangan sebelum masuk armada, penyediaan hand sanitizer, serta penyemprotan disinfektan pada seluruh armada yang beroperasi," tambah dia.

Berikut jadwal keberangkatan bus DAMRI Terminal Palbapang Bantul-YIA

  • Terminal Palbapang - Bandara YIA berangkat mulai pukul 05.30 WIB, dan berangkat setiap satu jam sekali.
  • Harga tiket bus DAMRI Rp 6.500.

https://travel.kompas.com/read/2020/09/18/094000527/rute-terbaru-bus-damri-bantul-bandara-yia-yogyakarta-catat-jadwalnya

Terkini Lainnya

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE Meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke