Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Wisata ke Sea World Ancol, Lihat Ribuan Biota Laut hingga Fun Diving

KOMPAS.com - Akhir pekan pada umumnya diisi dengan kegiatan yang menghibur dan menyenangkan.

Berkunjung ke Sea World di Taman Impian Jaya Ancol bisa dijadikan kegiatan selama libur akhir pekan.

Melalui akun Instagram resminya, Sea World mengumumkan sudah kembali dibuka untuk wisatawan sejak Kamis, 21 Oktober 2021 lalu.

Karena masih dalam masa pandemi, Sea World membatasi beberapa kegiatan yang berpotensi menimbulkan kerumunan. Salah satu aktivitas yang dibatasi adalah pertunjukan memberi makan biota atau feeding show.

"Selain membatasi kegiatan yang berpotensi menimbulkan kerumunan, kami juga melarang kontak fisik dengan biota" kata Corporate Communication Taman Impian Jaya Ancol Ariyadi Eko pada Kompas.com, Sabtu (6/11/2021).

Kegiatan wisata yang sudah bisa dilakukan di Sea World

Kendati demikian, ada beberapa kegiatan lain yang bisa wisatawan lakukan selama di Sea World.

Seperti melihat dan mempelajari perilaku ribuan ikan dan biota melalui aquarium exhibit dan tunnel bawah air terbesar di Indonesia.

Sea World juga memiliki Edutainment Guide di seitar akuarium-akuarium yang siap memberi penjelasan tentang semua biota yang ada disana.

Wisatawan juga dapat mencoba sensasi menyelam di akuarium Sea World Ancol melalui program Fun Diving.

"Jika pengunjung ingin experience lebih, bisa mencoba Fun Diving. Biayanya sebesar Rp 500.000 bagi yang sudah mempunyai diving license dan Rp 700.000 bagi yang belum memiliki license" lanjut Ariyadi Eko.

Harga diatas sudah termasuk tiket masuk Sea World, peminjaman diving suit, tabung, udara, regulator, dan fin. Sea World Ancol buka setiap hari mulai pukul 09.00 hingga 18.00 WIB.

https://travel.kompas.com/read/2021/11/07/160400727/wisata-ke-sea-world-ancol-lihat-ribuan-biota-laut-hingga-fun-diving

Terkini Lainnya

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga Mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga Mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahim Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahim Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Travel Update
Lebaran 2024, Kereta Cepat Whoosh Angkut Lebih dari 200.000 Penumpang

Lebaran 2024, Kereta Cepat Whoosh Angkut Lebih dari 200.000 Penumpang

Travel Update
Milan di Italia Larang Masyarakat Pesan Makanan Malam Hari

Milan di Italia Larang Masyarakat Pesan Makanan Malam Hari

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke