Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadi Tempat Wisata, Pemkot Lhokseumawe Lanjutkan Penataan Pedestrian Pantai Jagu

LHOKSEUMAWE, KOMPAS.com – Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kota Lhokseumawe mengalokasikan anggaran sebesar Rp 2 miliar untuk melanjutkan penataan kawasan Pantai Jawa Hagu (Jagu) Kota Lhokseumawe,Provinsi Aceh.

Hal itu disampaikan Kepala Dinas PUPR Lhokseumawe Safaruddin, dihubungi per telepon, Jumat (5/8/2022).

Ia menyebutkan, awalnya pekerjaan pembangunan jalan untuk pejalan kaki (pedestrian) Kampung Jawad-an Hagu (Jagu) masuk dalam Program Kotaku skala kawasan yang dikelola Balai Prasarana Permukiman Wilayah Provinsi Aceh.

Namun, program tersebut kini telah berakhir dan belum semua jalanan terkoneksi antardua desa itu.

Karena itu, sambung Safaruddin, Pemerintah Kota Lhokseumawe melanjutkan pembangunan tersebut dengan menggunakan APBD Lhokseumawe 2022.

Pedistrian Pantai Jagu yang jadi tempat wisata

Adapun kawasan pedistrian tersebut belakangan memang dijadikan lokasi wisata oleh masyarakat lokal di Lhokseumawe.

Lokasinya berhadapan langsung dengan pantai. Setiap sore, ramai warga memadati kawasan itu hingga malam hari.

“Awalnya,program ini untuk merevitalisasi kawasan kumuh di kawasan wilayah Kampung Jawad an Hagu (Jagu). Sekarang sudah dijadikan lokasi wisata di kawasan itu," tutur Sfaruddin.

https://travel.kompas.com/read/2022/08/07/153100227/jadi-tempat-wisata-pemkot-lhokseumawe-lanjutkan-penataan-pedestrian-pantai

Terkini Lainnya

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

Travel Tips
Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Travel Update
Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Travel Update
Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Travel Tips
Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke