Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Menparekraf Sambut Wisman Pertama 2024 dari Singapura di Bintan

KOMPAS.com - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menyambut wisatawan mancanegara (wisman) pertama pada 2024 di Pelabuhan Bandar Bentan Telani, Bintan Kepulauan Riau (Kepri). 

“Selamat datang wisatawan pertama yang datang ke Kepulauan Riau di Bintan. Tahun depan kami siap dengan lonjakan yang signifikan, untuk itu kita pastikan bahwa pariwisata aman nyaman dan menyenangkan," ujar Menpareraf Sandiaga, dikutip dari siaran pers, Selasa (2/1/2024).

"Kabar barunya untuk pengajuan short visa bagi wisatawan dari Singapura dan Malaysia ke Kepri sudah ada di Kementerian Keuangan,” jelasnya.

Kepri menjadi salah satu penyumbang wisman ketiga terbesar setelah Bali dan Jakarta. Pada 2023.

Kepri diperkirakan mampu menyumbang 20 persen dari total wisman yang ke Tanah Air yang diperkirakan mencapai 10 juta wisman per tahun.

  • 12 Wisata Instagramable Bintan, Ada Pantai dan Pohon Sakura
  • Nelayan Bintan Jadikan Kelong Apung Tempat Nginap Wisatawan

“Ada potensi menembus 20 persen. Tahun 2024 targetnya mencapai 23-25 persen dari total wisman yang datang ke Indonesia Dengan beberapa revitalisasi pelabuhan-pelabuhan serta promosi wisata ke negara tetangga,” ujarnya.

Berdasarkan data BPS hingga Oktober 2023 jumlah kunjungan wisatawan mancanegara ke Kepri mencapai 1,2 juta kunjungan. 

“Diperkirakan dari data BPS hingga akhir Desember tahun 2023 bisa mencapai 1,5 juta kunjungan," jelas Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad yang juga hadir. 

"Mudah-mudahan tahun ini tidak ada turbulensi ekonomi agar pariwisata kita bisa meroket," kata Ansar. 

Ia memaparkan pada 2019 jumlah kunjungan wisman ke Kepri tembus mencapai hampir 3 juta kunjungan. 

"Tahun ini saya berharap ada tambahan kapal dari Johor Malaysia ke Kepri.” ujarnya.

  • Bintan Berupaya Hilangkan Citra Wisata Mahal
  • 10 Tempat Wisata Bintan yang Wajib Dikunjungi, Ada Treasure Bay
  • Kampung Teripang di Bintan, Bermalam di Tepi Laut dan Lihat Teripang

https://travel.kompas.com/read/2024/01/02/125904727/menparekraf-sambut-wisman-pertama-2024-dari-singapura-di-bintan

Terkini Lainnya

Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

Travel Tips
Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

Travel Update
Lihat Sunrise di Gereja Ayam Bukit Rhema Harus Reservasi Dulu, Ini Cara dan Tarifnya

Lihat Sunrise di Gereja Ayam Bukit Rhema Harus Reservasi Dulu, Ini Cara dan Tarifnya

Travel Update
Perjalanan Salatiga-Yogya-Pacitan yang Indah, Menikmati Pesona Pantai Banyu Tibo dan Buyutan

Perjalanan Salatiga-Yogya-Pacitan yang Indah, Menikmati Pesona Pantai Banyu Tibo dan Buyutan

Jalan Jalan
Gereja Ayam Bukit Rhema di Borobudur, Pesona Sunrise Dikelilingi 5 Gunung

Gereja Ayam Bukit Rhema di Borobudur, Pesona Sunrise Dikelilingi 5 Gunung

Jalan Jalan
5 Hotel Dekat Ocean Park BSD, Bisa Jalan Kaki

5 Hotel Dekat Ocean Park BSD, Bisa Jalan Kaki

Hotel Story
5 Penginapan dekat Kebun Raya Cibodas

5 Penginapan dekat Kebun Raya Cibodas

Hotel Story
10 Tempat Wisata Keluarga Terbaik di Dunia 2024, Ada Resor di Bali

10 Tempat Wisata Keluarga Terbaik di Dunia 2024, Ada Resor di Bali

Jalan Jalan
7 Wisata Ramah Anak di Bandung, Cocok untuk Liburan Sekolah

7 Wisata Ramah Anak di Bandung, Cocok untuk Liburan Sekolah

Jalan Jalan
9 Wisata Malam di Solo, Kunjungi Saat Mampir

9 Wisata Malam di Solo, Kunjungi Saat Mampir

Jalan Jalan
6 Tips Penting untuk Merencanakan Liburan Keluarga

6 Tips Penting untuk Merencanakan Liburan Keluarga

Travel Tips
3 Mall Solo dekat Stasiun Purwosari, Bisa Jalan Kaki

3 Mall Solo dekat Stasiun Purwosari, Bisa Jalan Kaki

Jalan Jalan
Minimarket di Jepang dengan Latar Belakang Gunung Fuji Timbulkan Masalah

Minimarket di Jepang dengan Latar Belakang Gunung Fuji Timbulkan Masalah

Travel Update
Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Travel Update
Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke