Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesta Bunga di Tomohon, Sedot 20 Ribu Pengunjung

Kompas.com - 03/07/2008, 20:02 WIB

Wali Kota Tomohon Jefferson Rumajar mengatakan, Tomohon Flower Festival bertujuan untuk mempromosikan potensi Tomohon sebagai Kota Bunga beserta industri pendukungnya, agar dapat menjadi pusat industri bunga di Indonesia timur. "Tomohon Flower Festival sekaligus menjadikan Tomohon sebagai tujuan wisata yang menarik, unik, dengan beragam potensi yang membanggakan," katanya.

Tahun 2009, Wali Kota yang energik ini akan menggelar Tomohon Flower Festival yang lebih besar lagi, mungkin akan banyak kota Indonesia yang terlibat dan kota-kota di Asia Tenggara.

Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik mengatakan, Sulawesi Utara dengan beragam potensi, seperti yang ditampilkan salah satu potensi Kota Tomohon dengan agenda Tomohon Flower Festival, akan jadi daerah tujuan wisata utama (alternatif) setelah Bali.

"Tahun 2008 target wisatawan asing 6,4 juta orang. Tapi saya optimis bisa melampaui target menjadi 7 juta orang. Tahun 2007, dari 5,5 juta wisatawan asing, 1,7 juta di antaranya mengunjungi Bali. Sulut baru didatangi sekitar 50 ribu wisatawan asing. Ke depan, kunjungan ke Sulut akan meningkat pesat. Dengan catatan bupati/wali kota semakin kreatif menggali potensi dan terus menggalakkan sadar wisata dan sapta pesona," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Jalan Jalan
Tips Aman Berkunjung ke Kebun Binatang dengan Satwa Liar

Tips Aman Berkunjung ke Kebun Binatang dengan Satwa Liar

Travel Tips
Harga Tiket Terkini Pendakian Gunung Andong via Pendem

Harga Tiket Terkini Pendakian Gunung Andong via Pendem

Travel Update
Sheraton Belitung Resort Mulai Terapkan Energi Hijau yang Ramah Lingkungan

Sheraton Belitung Resort Mulai Terapkan Energi Hijau yang Ramah Lingkungan

Travel Update
Pemda DIY Tak Khawatir Wisatawan Turun Imbas Larangan Study Tour Beberapa Daerah

Pemda DIY Tak Khawatir Wisatawan Turun Imbas Larangan Study Tour Beberapa Daerah

Travel Update
5 Hotel dekat Jatim Park 3, Pas untuk Liburan Sekolah

5 Hotel dekat Jatim Park 3, Pas untuk Liburan Sekolah

Hotel Story
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com