Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sepuluh Tahun Lalu...

Kompas.com - 07/01/2010, 17:05 WIB

Izin tinggal

Saat saya datang ke Perancis, hal utama yang harus dilakukan adalah memperoleh izin tinggal di sini. Saya dan suami, pertama kali datang ke prefecture (kantor pemerintahaan daerah) untuk meminta izin tinggal tanpa tahu tak semudah itu mendapatkan formulirnya.

Kami datang pukul 10 pagi dan ditolak oleh petugas.

“Anda tak bisa mendapatkan formulir izin tinggal di sini (meja penerangan), harus antre dulu pagi-pagi untuk mendapatkan nomor karcis,”  kata si petugas.

“Antre pagi-pagi itu jam berapa ya? Dan di loket mana?” tanya suami saya.

“Loket?”, sahut si petugas,  “Tak ada loket yang membagikan karcis. Sebelum dapat formulir Anda harus mendapatkan nomor karcis terlebih dahulu yang dibagikan pagi hari di luar sana.” Ia menunjuk pintu gerbang masuk.

“Lho, kok di luar gerbang pintu masuk? Kan tidak ada loket? Siapa yang akan membagikan?” tanya suami saya bingung.

“Memang tak ada loket. Dari tadi saya sudah bilang, tak ada loket untuk mendapatkan karcis. Yang ada nanti petugas keamanan yang akan membagikan nomor karcis kepada para pemohon izin tinggal,” jelasnya.

Selama perbincangan itu berlangsung, suami saya menerangkan dalam bahasa Indonesia kepada saya karena saya memang tak bisa berbahasa Perancis sedikitpun. Saya kaget sekali mendengar penjelasannya. Lebih terkejut lagi ketika suami saya bilang karcis akan di bagikan sekitar pukul 7 hingga 8 pagi. Terbayang saja, harus antre di tengah udara dingin yang menusuk, karena antrenya di udara terbuka.

Esok harinya saya dan suami kembali ke prefecture. Kami tiba pukul 07.15. Alangkah kagetnya kami berdua, karena antrean sudah sangat panjang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Jalan Jalan
Tips Aman Berkunjung ke Kebun Binatang dengan Satwa Liar

Tips Aman Berkunjung ke Kebun Binatang dengan Satwa Liar

Travel Tips
Harga Tiket Terkini Pendakian Gunung Andong via Pendem

Harga Tiket Terkini Pendakian Gunung Andong via Pendem

Travel Update
Sheraton Belitung Resort Mulai Terapkan Energi Hijau yang Ramah Lingkungan

Sheraton Belitung Resort Mulai Terapkan Energi Hijau yang Ramah Lingkungan

Travel Update
Pemda DIY Tak Khawatir Wisatawan Turun Imbas Larangan Study Tour Beberapa Daerah

Pemda DIY Tak Khawatir Wisatawan Turun Imbas Larangan Study Tour Beberapa Daerah

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com