Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Marta, Satu-satunya Pembalap Dua Nomor

Kompas.com - 15/07/2011, 14:11 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Kehadiran Marta Murfeni dalam Gowes Jurnalistik: Pantau Jalur Mudik Jakarta-Surabaya 2011, menambah semarak acara ini. Apalagi, dia dikenal komunitas sepeda hampir di setiap daerah. Marta sendiri punya prestasi yang bertumpuk, selain unik. Dia satu-satunya pembalap yang bisa turun di dua nomor, MTB, dan cross country.

"Ya, saya senang keduanya. Biasanya memang pembalap spesialis di satu nomor. Saya bisa melakukan di nomor MTB dan cross country," kata Marta yang sudah meraih banyak gelar sejak bersepeda tahun 1993.

Pada 1990-an, Marta bergabung dengan klub Citra Muda Indonesia (CMI). Dia juga pernah masuk Pelatnas pada 1996-1998. Gelar yang pernah dia raih adalah kejuaraan di Australia, Singapura, Brunei Darussalam, dan Taiwan.

"Sebenarnya ada beberapa gelar MTB atau cross country lain juga. Saya jaya pada 1996. Tahun itu saya banyak meraih gelar," katanya.

Pembalap 36 tahun ini masih memiliki semangat bersepeda. Bahkan, kini dia juga mulai menyukai touring. Sebab itu, dia bergabung dalam tur Gowes Jurnalistik: Pantau Jalur Mudik Jakarta-Surabaya 2011.

"Sepeda sudah menjadi hidup saya. Sehari-hari saya tak bisa lepas dari sepeda. Selain sesekali masih mengikuti lomba, saya juga mengelola manajemen sepeda," terang Marta.

Ia menjadi salah satu pengelola Cycling Management Global (CMG). Lembaga ini tak hanya melatih pembalap, tapi juga mengelola kegiatan sepeda, juga menjadi EO. "okoknya mengelola segala aktivitas sepeda. Kami bahkan sudah punya hubungan dengan Belanda dan ada rencana mengirim pembalap yunior ke sana," jelas Marta.

Tapi, bersepeda tetap menjadi aktivitas kesehariannya. Sebab itu, dia menyempatkan diri mengikuti Gowes Jurnalistik: Pantau Jalur Mudik Jakarta-Surabaya 2001.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

    Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

    Travel Update
    Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

    Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

    Travel Update
    World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

    World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

    Travel Update
    Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

    Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

    Travel Update
    Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

    Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

    Travel Update
    5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

    5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

    Jalan Jalan
    Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

    Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

    Travel Update
    Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

    Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

    Travel Tips
    Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

    Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

    Travel Update
    19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

    19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

    Travel Update
    Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

    Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

    Travel Update
    Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

    Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

    Travel Update
    Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

    Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

    Travel Tips
    BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

    BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

    Travel Update
    Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

    Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

    Jalan Jalan
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com