Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Hotel Keluarga Terbaik di Indonesia

Kompas.com - 07/03/2013, 19:36 WIB
Ni Luh Made Pertiwi F

Penulis

KOMPAS.com Semakin banyak hotel di Indonesia yang terbuka dan ramah pada anak-anak, mulai dari melengkapi fasilitas bermain atau sekadar menyediakan menu khusus untuk anak-anak.

Nah, baru-baru ini sebuah situs perjalanan TripAdvisor mengumumkan pemenang Travellers’ Choice Awards 2013 untuk kategori Hotel Keluarga. Penghargaan tahun ini diberikan kepada 231 properti yang sesuai untuk keluarga dan akomodasi teratas.

"Untuk mereka yang merencanakan perjalanan keluarga tahun ini, daftar-daftar ini berisi hotel-hotel di seluruh dunia yang paling diminati wisatawan keluarga," kata Chief Marketing Officer TripAdvisor, Barbara Messing.

Hotel-hotel ini ada di 26 wilayah dan negara-negara di dunia, termasuk daftar khusus untuk Indonesia, Asia, Afrika, Australia, Kanada, Karibia, China, Eropa, Jepang, Meksiko, Timur Tengah, Amerika Selatan, Pasifik Selatan, dan Amerika Serikat.

Pemenang penghargaan didasarkan pada hotel-hotel yang mendapatkan penilaian tertinggi oleh mereka yang bepergian dengan keluarga. Para pemenang TripAdvisor Travellers’ Choice diberikan berdasarkan jutaan ulasan yang dikumpulkan dalam satu tahun dari wisatawan di seluruh dunia.

10 Top Hotel untuk Keluarga di Indonesia:
1.    Club Med Bali, Nusa Dua, Bali
2.    Club Med Bintan Island, Bintan
3.    Bali Dynasty Resort, Kuta, Bali
4.    Novotel Bali Nusa Dua Hotel & Residences, Nusa Dua, Bali
5.    Sanur Paradise Plaza Suites, Sanur, Bali
6.    The Trans Luxury Hotel Bandung, Bandung
7.    Hard Rock Hotel Bali, Kuta, Bali
8.    Novotel Bandung, Bandung
9.    Life in Amed Boutique Hotel, Amed, Bali
10.  Mara River Safari Lodge, Gianyar, Bali

10 Top Hotel untuk Keluarga di Asia:

1.    Club Med Bali, Nusa Dua, Indonesia
2.    Hong Kong Disneyland Hotel, Hongkong, China
3.    Club Med Bintan Island, Bintan, Indonesia
4.    Four Seasons Resort Maldives at KudaHuraa, North Male Atoll, Maldives
5.    Bali Dynasty Resort, Kuta, Indonesia
6.    Sherwood Residence, Ho Chi Minh City, Vietnam
7.    Disney's Hollywood Hotel, Hongkong, China
8.    Novotel Bali Nusa Dua Hotel & Residences, Nusa Dua, Indonesia
9.    Goverdhan Greens Resort, Dwarka, India
10.  Club Med Cherating Beach, Kuantan, Malaysia

Ikuti Twitter Kompas Travel di @KompasTravel

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tebing Kapur di Pecatu Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing Kapur di Pecatu Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com