Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelari Kutub Utara Ikut Lari Menuju Kaki Gunung Tambora

Kompas.com - 08/04/2015, 10:23 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis


SUMBAWA, KOMPAS.com
 - Setelah berlari sejauh 566 kilometer melintasi Kutub Utara, pelari asal Bogor, Hendra Wijaya mengikuti lomba lari ultramarathon Trans Sumbawa 200 menuju Doro Ncanga, kaki Gunung Tambora, Rabu (8/4/2015).

"Saya ikut untuk memperingati dua abad letusan Gunung Tambora. Pemandangannya juga bagus. Cocok untuk lari," kata Hendra Wijaya kepada Kompas.com di Pantai Poto Tano, Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, Rabu (8/4/2015).

Dalam lomba ini, ia mengatakan juga berlari untuk menjadi bagian dari peserta. Hendra Wijaya juga merupakan penggagas Trans-Sumbawa 200 yang digelar dari Pantai Poto Tano menuju Doro Ncanga.

"Yang terberat di lomba lari ini adalah cuaca panas. Kalau medan menanjak sudah pasti cape. Tantangannya juga adalah apakah saya dapat finish karena kurang recovery," tuturnya.

Pelari berumur 49 tahun ini mempunyai target dapat menyelesaikan lomba lari jarak jauh ini di tengah proses recovery yang masih kurang. Ia menargetkan dapat tiba di garis akhir sebelum 64 jam, 8 jam sebelum cut off time yang resmi diberikan oleh panitia.

Hendra Wijaya berhasil menuntaskan lomba selama delapan hari dari Eagle Plains, Yukon, ke ujung Samudra Arktik di Tuktoyaktuk, Alaska dalam ajang Likeys 6633 Ultra 2015 pada 20-28 Maret. Ia menjadi orang Indonesia pertama yang melintasi Kutub Utara sejauh 566 kilometer dengan berjalan/berlari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com