Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemudik, Inilah Tiket Kereta Api yang Masih Tersedia

Kompas.com - 05/06/2018, 15:36 WIB
Mela Arnani,
Ervan Hardoko

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Mencari tiket kereta api untuk mudik ke kampung halaman di saat libur Idul Fitri merupakan hal yang gampang-gampang susah.

Jika tak memesan jauh-jauh hari, kemungkinan besar Anda bakal kehabisan tiket dan rencana merayakan hari raya bersama keluarga di kampung halaman bisa berantakan.

Maka, PT Kereta Api Indonesia (KAI) lewat akun Twitter resminya, @KAI121, memberikan informasi terkait ketersediaan tiket untuk mudik ke Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur.

"#SahabatKAI, saat ini masih tersedia tiket KA tujuan ke Jateng, Jabar, Jatim di tanggal yang berwarna hijau, yuk buruan pesan sebelum kehabisan.
Pemesanan tiket: kai.id atau #KAIaccess | Call : 121/021-121
#AyoNaikKereta #MudikNaikKereta," demikian kicauan PT KAI.

Berikut tiket kereta api yang masih tersedia:

1. Rute Gambir-Bandung

Bagi Anda pemudik tujuan Bandung. Tiket kereta api masih tersedia untuk keberangkatan tanggal 5,6,7,8, dan 10 Juni 2018.

Selain di tanggal tersebut, tiket juga masih tersedia untuk keberangkatan tanggal 15-30 Juni 2018.

2. Rute Gambir-Solo

Bagi Anda yang berencana mudik ke Solo, tak usah khawatir karena tiket kereta api pada 5 dan 7 Juni 2018 masih tersedia.

Selain di tanggal tersebut, tiket kereta api juga masih tersedia untuk keberangkatan tanggal 17 dan 19-30 Juni 2018.

3. Rute Gambir-Semarang

Tiket kereta api dari stasiun Gambir tujuan Semarang masih tersedia untuk tanggal 5,6, dan 7 Juni 2018.

Selain di tanggal itu, tiket juga masih tersedia untuk keberangkatan tanggal 16-30 Juni 2018.

4. Rute Gambir-Yogyakarta

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com