Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menginap di Pesawat Udara Seperti "Hotel Bintang Lima", Mau?

Kompas.com - 25/07/2018, 07:00 WIB
Gaby Bunga Saputra,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Hybrid Air Vehicles (HAV) mengajak Anda untuk mengikuti ekspedisi perjalanan tiga hari menggunakan pesawat mewah, Airlander 10. Airlander 10 merupakan salah satu pesawat hybrid terbesar di dunia dengan panjang 302 kaki.

Awalnya pesawat ini dirancang untuk penggunaan komersial dan militer, tetapi HAV, perusahaan kedirgantaraan Inggris akan meluncurkan “wisata ekspedisi mewah”.

Bila dilihat dari tampak luar, pesawat yang mengutamakan kemewahan, ruang dan kenyamanan ini tidak nampak seperti pesawat biasanya dan "hotel bintang lima".

Altitude Bar.lonelyplanet.com Altitude Bar.
Penumpang akan diajak mengambang lembut melalui awan dengan kecepatan maksimum 91 mph / 146 kph yang akan memakan waktu selama tiga hari.

“Perjalanan udara akan memakan waktu yang lama dari A ke B. Apa yang kami tawarkan adalah cara membuat perjalanan itu menjadi menyenangkan,” ujar CEO HAV, Stephen McGlennan, dikutip dari LonelyPlanet, Selasa (24/7/2018).

Penumpang akan memulai perjalanan tiga hari dan mengunjungi beberapa tempat di dunia dengan kemewahan yang dirancang oleh desainer muda dari Design Q, salah satu perusahaan Inggris pemenang penghargaan. Kabin penumpang bisa menampung 19 penumpang ditambah awak kabin.

En-suite yang ada pada Airlander 10.lonelyplanet.com En-suite yang ada pada Airlander 10.
Terdapat en-suite kamar tidur pribadi. Juga terdapat ruang komunal dengan jendela dari lantai ke langit-langit yang menawarkan pemandangan sekitar tempat yang akan dijelajahi. Terdapat makan malam di atas pesawat dan Altitude Bar yang mewah untuk berbincang bersama penumpang lainnya.
Altitude Bar.lonelyplanet.com Altitude Bar.
“Kami suka melakukan hal yang berbeda. Tim desainer muda kami yang luar biasa menikmati kesempatan untuk merancang sesuatu yang belum ada sebelumnya,” ujar Direktur Desain Q, Howard Guy.

Interiornya menyerupai hotel terapunglonelyplanet.com Interiornya menyerupai hotel terapung
Berbeda dengan pesawat regular yang memiliki batasan dalam mengakses tempat pendaratan, Airlander 10 dapat berada di udara dengan bahan bakar yang sangat murah dan dapat mendarat dan lepas landas di semua medan, permukaan datar, es, padang pasir, maupun air.

Namun, untuk beberapa saat ini pesawat ini belum bisa ditumpangi karena Airlander harus menyelesaikan 200 jam bebas-insiden di langit sebelum dapat menyambut penumpang di pesawat.

The Airlander 10 saat penerbangan uji awal yang sangat awal di Amerika pada tahun 2012.
lonelyplanet.com The Airlander 10 saat penerbangan uji awal yang sangat awal di Amerika pada tahun 2012.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat 'Long Weekend'

Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat "Long Weekend"

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

Jalan Jalan
Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Travel Update
5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

Travel Tips
Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Jalan Jalan
Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com