KOMPAS.com - Setiap negara memiliki kekhasan tersendiri, baik itu adat istiadat, kebiasaan, destinasi wisata, maupun makanan dan minuman.
Setiap negara di berbagai belahan dunia memiliki minuman beralkohol masing-masing. Rasa yang dihadirkan juga berbeda, namun esensinya tetap sama yaitu memberikan efek memabukkan.
Berikut ini delapan minuman beralkohol dari seluruh penjuru dunia yang menjadi minuman khas suatu negara:
Secara harfiah, minuman ini berarti alkohol putih dan dibuat dari sorgum yang merupakan tanaman biji-bijian. Minuman ini memiliki rasa aroma tanah karena difermentasi dalam lubang lumpur dan dimasukkan dalam tembikar.
Baijiu tidak mengacu pada alkohol tertentu melainkan alkohol berbasis biji-bijian yang diproduksi dengan teknik tradisional China.
Minuman ini memiliki kandungan alkohol lebih dari 50 persen. Orang-orang Eropa atau Amerika tak menyukai minuman ini karena dianggap terlalu keras beserta aromanya.
Baca juga: Mampir ke Desa Bekonang, Sentra Pembuatan Alkohol sejak Zaman Belanda
Namun, ada minuman yang lebih tua dari Bourbon, yakni applejack. Minuman ini telah sejak abad ke-17, ketika penjajah Amerika belajar untuk meningkatkan potensi fermentasi sari apel dengan membiarkannya membeku.
Setelah membeku, sari apel itu akan dipisahkan antara cairan dari es yang membuatnya beku. Proses ini disebut jacking. Sari apel ini kemudian dikonsumsi dengan cara diminum.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.