Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Miliki Potensi Besar, Kemenpar Terus Genjot Promosi Danau Toba

Kompas.com - 04/07/2019, 13:25 WIB
Anissa DW,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

“Bertemu dengan banyak buyer tentu menjadi keuntungan. Kami berharap, sinergi tersebut akan mendatangkan keuntungan bagi kedua belah pihak. Sebab, bisnis dengan memakai Danau Toba sebagai porosnya sangat menjanjikan," terang Rizki dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas.com, Kamis (4/7/2019).

Baca jugaKemenpar Ajak Warga Sekitar Danau Toba Tingkatkan Layanan Pariwisata

Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya pun mendukung program promosi tersebut. Menurut dia, penguatan jaring wisatawan merupakan hal penting. Apalagi, Danau Toba didukung dengan atraksi, aksesibilitas, dan amenitas luar biasa.

"Dengan branding melalui tiga kota tersebut, arus wisatawan akan semakin optimal. Sama seperti Denpasar, respon positif juga akan diberikan Batam. Sebab, potensi wisman di Batam juga besar,” terang Menpar.

Berdampak ke PAD

Asisten Deputi (Asdep) Bidang Pemasaran I Regional I Kemenpar Dessy Ruhati menjelaskan, bisnis wisata Danau Toba menjanjikan karena pergerakan wisatawan tumbuh konpetitif di sana. Pengaruhnya pun sangat positif bagi perekonimian warga sekitar.

"Hal ini akan semakin bagus kalau slot wisman diperbesar. Sebab, potensi Destinasi Danau Toba sangat besar untuk dikembangkan. Seluruh aspek sangat mendukung,” jelas Dessy.

Dampak positif pergerakan wisman di Danau Toba pun sudah dirasakan oleh warga dan berdampak pada peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) sejak 2017.

Baca jugaKemenpar Kembangkan Wisata Kuliner dan Belanja di Kawasan Danau Toba

Sepanjang 2017, total PAD 8 kabupaten di sekitar Danau Toba Rp 942,4 Miliar. Angka itu naik 71,4 persen dari 2016, yang memiliki angka riil Rp 549,9 Miliar.

Kabupaten yang merasakan peningkatan PAD cukup signfikan adalah Kabupaten Humbang Hasundutan dan Toba Samosir.

Pada 2017, PAD Humbang Hasundutan berada di angka Rp85,6 Miliar. Jumlah tersebut naik 103,3 persen dari 2016. Pun demikian dengan Toba Samosir yang meraup PAD Rp54,8 miliar.

Dampak lebih luas diterima Sumatera Utara pada 2018. Sebab, pergerakan wisman mencapai angka 301.035 orang atau surplus 39.299 orang dari tahun sebelumnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com