Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 27/01/2023, 06:44 WIB

KOMPAS.com - Jika ingin makan di restoran sambil menikmati suasana pantai, kamu bisa mampir ke Segara by Inessya.

Restoran yang berlokasi di Jalan Rejo, Kemadang, Tanjungsari, Gunungkidul, Yogyakarta, Jawa Tengah ini menyajikan konsep yang pengunjung bisa makan sambil ditemani suara ombak dan semilir angin.

Baca juga: 4 Tempat Foto Instagramable Dekat Stasiun MRT Lebak Bulus

"Sebenarnya ini konsepnya lebih menarik saja buat pengujung. Karena resto baru ini aja nih yang di pinggir pantai. Mungkin ada yang jauh dari (Gunungkidul) tapi di Gunungkidul-nya," kata Supervisor Segara by Inessya bernama Arif kepada Kompas.com, Sabtu (21/1/2023).

Restoran yang baru diresmikan 30 Oktober 2022 lalu ini memiliki suasana yang tenang cocok untuk kamu yang ingin bersantai.

Arif mengatakan, pengujung yang datang ke resto Segara ini biasanya datang untuk berburu spot foto yang instagramble dengan latar belakang pantai.

Baca juga: 5 Fakta Stasiun Jatinegara, Beroperasi sejak Tahun 1910

Selain itu, lanjut dia, banyak juga pengujung yang segaja datang di sore hari untuk mencari pemandangan matahari terbenam (sunset) dari pantai.

Pengujung juga bisa turun dan bermain di pantai terdekat dari Segara by Inessya inim yakni Pantai Mesra dan Pantai Kukup.

Baca juga: Perbedaan Sub Kelas Kereta Api, Harga Termurah pada Huruf P dan Z

"Ada juga yang sengaja datang untuk dapat pemandangan sunset," ujarnya.

Panduan ke Segara by Inessya Gunungkidul

Sebelum datang ke Segara by Inessya ada baiknya kamu memperhatikan beberapa panduan yang dirangkum Kompas.com:

1. Jam buka dan harga menu

Adapun resto ini buka setiap Selasa hingga Minggu sejak pukul 11.00 sampai dengan 19.00 WIB.

Restoran Segara by Inessya, Gunungkidul, YogyakartaInstagram @segara_inessya Restoran Segara by Inessya, Gunungkidul, Yogyakarta

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+