Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 26/06/2023, 20:07 WIB
Ni Nyoman Wira Widyanti

Penulis

KOMPAS.com - Wisatawan yang berkunjung ke Pulau Ulko-Tammio di Eastern Gulf of Finland National Park (Taman Nasional Teluk Timur Finlandia), Finlandia, diimbau untuk mematikan smartphone (ponsel pintar) mereka.

Berlokasi di lepas pantai Kota Hamina, pulau ini pun diklaim sebagai pulau bebas smartphone pertama di dunia.

Baca juga:

"Kami ingin mendorong wisatawan untuk mematikan ponsel pintar mereka dan berhenti dan secara sungguh-sungguh menikmati pulau ini," ujar salah seorah ahli pariwisata kepulauan di Visit Kotka-Hamina, Mats Selin, dikutip dari laman resmi pariwisata Eastern Gulf of Finland, Senin (26/6/2023).

Imbauan ini bersifat sukarela, yang mana artinya wisatawan mematikan sendiri smartphone mereka selama berkunjung.

Namun, salah satu tantangannya adalah Pulau Ulko-Tammio memiliki koneksi ke jaringan operator seluler. 

Baca juga: Finlandia Bakal Uji Coba Paspor Digital Pakai Aplikasi

Adapun mematikan smartphone dan berpuasa media sosial dinilai memiliki efek yang baik bagi diri sendiri.

Menurut psikolog dan Manajer Riset di Finnish Institute for Health and Walfare, Sari Castrén, me-non-aktifkan smartphone, mengeksplor alam, dan bertemu orang secara langsung dapat memperbaiki suasana hati.

"Kita menghabiskan banyak waktu di linimasa media sosial sehingga beristirahat sejenak dari media sosial berarti Anda memiliki banyak waktu untuk pengalaman-pengalaman baru," ujar Castrén.

Baca juga:

Lantas, apa yang bisa wisatawan lakukan di Pulau Ulko-Tammio setelah mematikan smartphone mereka?

Wisatawan bisa trekking, mendaki di jalur yang sudah disediakan, mengamati burung-burung langka, atau menginap di tempat yang sudah disediakan. Mereka juga bisa melihat pemandangan dari ketinggian, tepatnya dari rumah pohon. 

Baca juga: Ini yang Sebabkan Finlandia Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.



Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Umbul Sigedang-Kapilaler, Satu Lagi Pemandian dengan Air Sebening Kaca di Klaten

Umbul Sigedang-Kapilaler, Satu Lagi Pemandian dengan Air Sebening Kaca di Klaten

Jalan Jalan
Taman Nasional Terindah Ketiga di Dunia, Ternyata dari Indonesia

Taman Nasional Terindah Ketiga di Dunia, Ternyata dari Indonesia

Travel Update
Tiket Kereta Diskon 25 Persen di #DiIndonesiaAja Travel Fair, Yogyakarta Jadi Favorit

Tiket Kereta Diskon 25 Persen di #DiIndonesiaAja Travel Fair, Yogyakarta Jadi Favorit

Travel Update
6 Tips Berkunjung ke Pantai Klotok Wonogiri, Datang Pagi

6 Tips Berkunjung ke Pantai Klotok Wonogiri, Datang Pagi

Travel Tips
Liburan Sekeluarga Keliling Singapura, Kini Bisa Naik Transportasi Privat

Liburan Sekeluarga Keliling Singapura, Kini Bisa Naik Transportasi Privat

Travel Update
9 Tempat Wisata di PIK 2 buat Liburan Akhir Tahun 

9 Tempat Wisata di PIK 2 buat Liburan Akhir Tahun 

Jalan Jalan
4 Tips Berburu Promo di #DiIndonesia Aja Travel Fair 2023, Jangan Buru-buru

4 Tips Berburu Promo di #DiIndonesia Aja Travel Fair 2023, Jangan Buru-buru

Travel Tips
AirAsia Tunda Pindah Penerbangan Domestik ke Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta

AirAsia Tunda Pindah Penerbangan Domestik ke Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta

Travel Update
Promo Tiket Pesawat #DiIndonesiaAja Travel Fair 2023, ke Bali Rp 700.000an

Promo Tiket Pesawat #DiIndonesiaAja Travel Fair 2023, ke Bali Rp 700.000an

Travel Update
Harga Glamping Merbabu Park Semarang dan Fasilitasnya

Harga Glamping Merbabu Park Semarang dan Fasilitasnya

Jalan Jalan
Mulai 1 Desember, Masuk Malaysia Wajib Isi Digital Arrival Card

Mulai 1 Desember, Masuk Malaysia Wajib Isi Digital Arrival Card

Travel Update
Aneka Paket Wisata #DiIndonesiaAja Travel Fair 2023, Banda Neira Rp 2,4 Jutaan

Aneka Paket Wisata #DiIndonesiaAja Travel Fair 2023, Banda Neira Rp 2,4 Jutaan

Travel Update
Turis Malaysia Paling Banyak ke Sulawesi Selatan pada Oktober 2023

Turis Malaysia Paling Banyak ke Sulawesi Selatan pada Oktober 2023

Travel Update
6 Aktivitas Wisata di Merbabu Park Semarang, Bisa Glamping

6 Aktivitas Wisata di Merbabu Park Semarang, Bisa Glamping

Hotel Story
Batik Air Terbang Lagi dari Jakarta ke Banyuwangi, Tarif Rp 1,2 Jutaan

Batik Air Terbang Lagi dari Jakarta ke Banyuwangi, Tarif Rp 1,2 Jutaan

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com