Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Panduan Wisata ke Malang Skyland, Cek Waktu Kunjungan Terbaik  

Kompas.com - 26/12/2023, 17:02 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

Harga tiket Malang Skyland 

Harga tiket Malang Skyland terbagi untuk kategori pengunjung dewasa, anak-anak, dan balita. Berikut rinciannya: 

  • Harga tiket pengunjung dewasa, Rp 40.000 per orang 
  • Harga tiket pengunjung anak-anak, Rp 25.000 per orang
  • Harga tiket pengunjung balita, Rp 15.000 per orang. 

Malang Skyland, obyek wisata baru di Kota Malang, Jawa TimurDok. Malang Skyland Malang Skyland, obyek wisata baru di Kota Malang, Jawa Timur

Namun, harga tiket tersebut belum termasuk tarif wahana. Berikut daftar tarif wahana di Malang Skyland, berdasarkan informasi dari akun Instagram resminya, @malangskyland.  

  • ATV, harga tiket Rp 50.000
  • Skyland Airport, harga tiket Rp 25.000
  • Skuter, harga tiket Rp 25.000
  • VR, harga tiket Rp 35.000
  • Playground, harga tiket Rp 15.000
  • Sky Glass, harga tiket Rp 15.000
  • Bottle of Hope, harga tiket Rp 15.000

Selain itu, Malang Skyland juga menyediakan tiket terusan yang dibanderol tarif Rp 100.000 hingga Rp 155.000. 

Baca juga:

Jam buka Malang Skyland 

Obyek wisata ini buka setiap hari, Jam buka Malang Skyland mulai dari pukul 10.00 WIB hingga 20.00 WIB. 

“Untuk event tahun baru ada jam buka sendiri, tanggal 30-31 Desember 2023, kami buka lebih lama dari pukul 09.00 WIB sampai 22.00 WIB. Kalau tanggal 31 Desemberr 2023, buka sampai 00.00 WIB,” katanya. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com