Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Kompas.com - 04/05/2024, 13:07 WIB
Alma Erin Mentari

Penulis

  1. Membuat Perahu Layar: Kembangkan kreativitas, keterampilan, dan ketelitian anak-anak dengan membuat perahu layar sendiri.
  2. Klub Memancing: Asah kemampuan memancing dan latih kesabaran anak-anak. Ikan hasil pancingan bisa dilepaskan kembali atau dibawa pulang.
  3. Membuat Tempat Perlindungan Sendiri: Ajak anak-anak membangun tempat perlindungan menggunakan bahan-bahan alami.
  4. Membuat Pizza Sendiri: Pizza adalah makanan favorit semua orang! Saatnya membuat makan siang yang menyenangkan bersama anak-anak. Mereka akan terlibat langsung dalam proses pembuatan bekal mereka sendiri.
  5. Spa Hewan: Ajarkan anak-anak cara merawat dan memanjakan teman-teman dari Teepee Buddies.
  6. Menunggang Kuda: Berikan pengalaman seru bagi anak-anak dengan merasakan sensasi melihat dunia dari sudut pandang kuda.
  7. Bertemu Hewan Langka: Ciptakan momen tak terlupakan bagi anak-anak dengan mengajak mereka berinteraksi secara dekat dengan hewan-hewan eksotis langka dari Teepee Buddies.
  8. Membuat Topeng Hewan: Biarkan anak-anak berkreasi dan membuat topeng karakter hewan yang lucu dan ekspresif untuk mereka sendiri.
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com