Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Hanya Lumba-lumba, Ada Wahana Kupu-kupu di Ocean Dream Samudra

Kompas.com - 03/05/2016, 17:50 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Liburan Long Weekend besok, saatnya mengajak "si kecil" berwisata. Salah destinasi wisata taman hiburan yaitu Ocean Dream Samudra (ODS) menawarkan pengalaman untuk "si kecil" mengenal proses metamorfosis kepompong hingga menjadi kupu-kupu di wahana Ocean Butterfly. Kegiatan ini mengambil tema "Saya Cinta Kupu-Kupu".

"Kita ingin anak-anak bisa lihat metamorfosis kupu-kupu. Selain melihat kupu-kupu, ada kegiatan lain untuk anak-anak di Rumah Pintar," jelas Corporate Secretary Taman Impian Jaya Ancol Ellen Gaby Tulangow dalam jumpa pers di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta, Selasa (3/5/2016) siang.

Selain itu si kecil juga bisa berinteraksi langsung dengan aneka jenis kupu-kupu yang beterbangan di Ocean Butterfly. Si kecil bisa melihat dan juga berkesempatan dihinggapi kupu-kupu dengan didampingi dengan tim edutaiment Ocean Dream Samudra.

Selain melihat aktivitas kupu-kupu di Ocean Butterfly, pihak Ancol juga menghadirkan aktivitas lain seperti mewarnai kaus, fun science (secret baloon, visual effect, dan magical boat) serta kegiatan origami dan pearl game di Rumah Pintar.

Ada pula aneka hiburan edukatif lain seperti Pentas Lumba-Lumba, Underwater Show, Pentas Singa Laut, dan aneka satwa Cinema 4D dan wahana atraktif Scorpion Pirates. Ocean Dream Samudra mulai beroperasi mulai pukul 09.00 - 17.00 WIB dan harga tiket seharga Rp 150.000.

Pihak Ancol juga memberikan promo tiket masuk Ocean Dream Samudra seharga Rp 65.000 dengan syarat melakukan "like" di fanpage Facebook Ocean Dream Samudra berlaku untuk dua orang. Ada pula promo "Happy Family" Rp 300.000 untuk empat orang dengan cara melakukan pembelian melalui Indomaret, Alfamart dan Seven Eleven.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat 'Long Weekend'

Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat "Long Weekend"

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

Jalan Jalan
Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Travel Update
5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com