Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

40 Persen Orang Indonesia Berwisata Pakai Pesawat

Kompas.com - 13/09/2014, 14:41 WIB
JAKARTA, KOMPAS.com - Data Kementerian Perhubungan menunjukkan, tahun lalu 70 juta orang Indonesia melakukan perjalanan baik di dalam maupun luar negeri. Dari masyarakat yang berpergian 40 persennya menggunakan pesawat sebagai transportasi.

Wakil Menteri Perhubungan Bambang Susantono menilai seiring pertumbuhan perekonomian di dalam negeri, potensi pasar pariwisata semakin diminati. Hal itu pun berdampak pada pertumbuhan peminat wisatawan yang menggunakan pesawat, baik asing maupun lokal yang berperg

"Industri udara bagi ruang kita masih sangat potensial," ujar Bambang di pembukaan Garuda Indonesia Travel Fair 2014 di JCC, Jakarta, Jumat (12/9/2014).

Bambang menjelaskan, dibandingkan negara maju, masyarakat yang bepergian di atas 100 persen dibagi jumlah orang. Menurut Bambang jika satu orang di negara maju melakukan berpergian lebih dari sekali, maka negara tersebut bisa didorong perekonomian melalui konsumsi perjalanan.

"Tidak hanya pariwisata, sosial ekonomi budaya juga akan berkembang," ungkap Bambang.

Bambang menambahkan dengan adanya 237 bandara, banyak yang belum diterbangi dan dioperasikan maksimal. Untuk itu Bambang berharap untuk maskapai Garuda Indonesia bisa mengembangkan destinasi terutama untuk wisatawan.

"Garuda bisa memilih rute potensial yang diterbangi, semua rute eksotik mulai diterbangi, dari Komodo, Endo, dan Sumba," kata Dirut PT Garuda Indonesia Emirsyah Satar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga Mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga Mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahim Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahim Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Ekspedisi Pertama Penjelajah Indonesia ke Kutub Utara Batal, Kenapa?

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com