Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengapa Sate Taichan Hanya Buka di Malam Hari?

Kompas.com - 07/01/2017, 09:26 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Sate taichan yang sedang naik daun punya ciri khas. Selain warna dagingnya yang putih, sate taichan umumnya dijajakan pada malam hari. Di daerah Senayan, Jakarta sentra sate taichan, para penjaja sate taichan baru bermunculan pada malam hari. Mengapa demikian? 

"Kalau di siang di sini gak boleh jualan, jalur hijau juga. Jadi kejar-kerjaran (dengan petugas). Kalau malam kan kita tenang jualannya, sudah dapat izin,'' kata Amir, penjual awal sate taichan di daerah Senayan yang ditemui KompasTravel, Kamis (4/1/2017). 

(BACA: Sate Taichan, Makanan "Ngehit" dengan Untung Menggiurkan)

Menurut Amir, dulu lokasi berjualan sate taichan berada di Jalan Asia Afrika mengarah ke Patal Senayan, kini berpindah ke seberang lokasi terdahulu. 

"Ini penataan dari kecamatan, kelurahan, dan GBK mulai November 2016. Kalau lokasi lebih enak di sini, lebih aman, gak was-was. Cuma jadi banyak saingannya," kata Amir.

Ia bersama pedagang sate taichan lain di kawasan Senayan membuka kedainya dari pukul 20.00 sampai pukul 02.30.  

Serupa dengan Amir, Lerry Rio akrab disapa Rio pemilik Sate Taichan Kemang juga membuka kedainya persis dengan jam operasional sate taichan daerah Senayan.

Sate Taichan Kemang

"Sate itu kan identik sebagai makanan yang dijual malam, kalau siang-siang juga risiko digusur," kata Rio.

Karena dijual di malam hari, dengan bentuk kedai sederhana yakni kaki lima, sate taichan memiliki ciri yang unik yaitu penggunaan papan lampu neon yang menuliskan nama pedagangnya.  Lampu tersebut selain sebagai estetika juga memudahkan para konsumen untuk menemukan pedagang sate taichan. 

Dari pantauan KompasTravel meski dijual pada malam hari, sate taichan tetap diserbu pembeli dan tak sedikit ojek online yang membantu menjadi perantara antara penjual sate taichan dan konsumen.

Tak heran Rio dan Amir dapat menjual 1.500-2.000 tusuk sate taichan per malam, dengan untung bersih Rp 3 juta semalam. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

8 Tips Hindari Barang Bawaan Tertinggal, Gunakan Label yang Mencolok

Travel Tips
Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Sandiaga Harap Labuan Bajo Jadi Destinasi Wisata Hijau

Travel Update
10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

10 Tips Bermain Trampolin yang Aman dan Nyaman, Pakai Kaus Kaki Khusus

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com