Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Festival Sajian Sate Gurita Khas Bengkulu Catat Rekor Dunia

Kompas.com - 31/07/2018, 10:10 WIB
Firmansyah,
Wahyu Adityo Prodjo

Tim Redaksi

BENGKULU, KOMPAS.com - Manajer Museum Rekor Indonesi (Muri), Andre Purwandano menyebutkan festival sajian sate gurita terbanyak di Kabupaten Kaur, Provinsi Bengkulu mencatat rekor dunia.

"Ini masuk catatan rekor dunia. Karena sate gurita terbanyak belum ada di dunia. Ini pertama kalinya," kata Andre, Senin (30/72018).

Festival sajian sate gurita terbanyak di Kabupaten Kaur awalnya ditargetkan tercatat di Muri saja secara nasional tetapi hasil verifikasi Muri ternyata bukan saja di Indonesia. Bahkan dunia belum pernah dilakukan kecuali di Kaur.

Adapun jumlah sate gurita melebihi target yang disiapkan Pemda Kaur sebanyak 5.000 tusuk.

"Setelah kami hitung jumlahnya lebih dari target lima ribu tapi 6.011 tusuk," tambah Andre.

Sebelumnya ada juga festival semacam ini tapi berbahan baku kerang. Selanjutnya sate ayam sangat banyak pernah dilakukan. Namun untuk gurita baru pertama kali di Kabupaten Kaur.

Festival sate gurita dengan sajian terbanyak diselenggarakan bersamaan degan peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke XXV dengan tuan rumahnya Kabupaten Kaur.

Gurita menurut Bupati Kaur, Gusril Pausi, merupakan hasil laut andalan Kaur. Ada banyak olahan kuliner berbahan baku gurita seperti sate, juga nasi goreng tinta gurita.

"Ini merupakan kuliner andalan Kabupaten Kaur. Dengan dicatat di musium rekor Indonesia diharapkan berdampak pada mendongkrak destinasi wisata Bengkulu," ujar Gusril.

Ia katakan kegiatan ini salah satu upaya mendukung visit Bengkulu dan Wonderful Bengkulu 2020.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Australia Siapkan Banyak Resto Halal, Dukung Pariwisata Ramah Muslim

Australia Siapkan Banyak Resto Halal, Dukung Pariwisata Ramah Muslim

Travel Update
Waktu Terbaik Berkunjung ke Vietnam Berdasarkan Musim

Waktu Terbaik Berkunjung ke Vietnam Berdasarkan Musim

Travel Tips
Swiss-Belhotel International Rebranding Swiss-Belcourt Serpong Tangsel

Swiss-Belhotel International Rebranding Swiss-Belcourt Serpong Tangsel

Hotel Story
 'Dubai, Anda Siap?': Kampanye Terbaru Dubai untuk Wisatawan Indonesia 

"Dubai, Anda Siap?": Kampanye Terbaru Dubai untuk Wisatawan Indonesia 

Travel Update
Rute Menuju ke Arjasari Rock Hill Bandung

Rute Menuju ke Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Wisman Asal Singapura Dominasi Kunjungan di Kepulauan Riau Maret 2024

Wisman Asal Singapura Dominasi Kunjungan di Kepulauan Riau Maret 2024

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Jalan Jalan
Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Update
Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Travel Update
Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Jalan Jalan
Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com