Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Promo Apa di BNI-Japan Airlines Travel Fair 2019?

Kompas.com - 09/02/2019, 14:51 WIB
Vitorio Mantalean,
I Made Asdhiana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Terhitung sejak Jumat (8/2/2019), Bank Negara Indonesia (BNI) dan Japan Airlines menggelar travel fair di Grand Atrium Mal Kota Kasablanka, Jakarta Selatan. Dalam helatan BNI-Japan Airlines Travel Fair 2019, terdapat beragam penawaran bagi pemegang kartu BNI yang ingin bepergian ke Jepang.

Pertama, pengunjung bisa mendapatkan berbagai kebutuhan perjalanan ke Jepang seperti JR Pass dan sewa Wi-Fi serta tur opsional. Lalu, tersedia pula sejumlah promo dari BNI untuk transaksi menggunakan kartu kredit, kartu kredit BNI, serta iB Hasanah Card.

“Kami akan menawarkan tiket return ke Jepang dengan harga Rp 5,8 juta sebelum cashback,” tutur Okki Rushartomo, General Manager Card Business Division BNI dalam keterangan resmi yang diterima KompasTravel, Jumat (8/2/2019).

Tambahan cashback bagi pemegang kartu BNI bervariasi, mulai dari tambahan cashback hingga Rp 2 juta, ekstra cashback hingga Rp 1,5 juta dengan BNI Reward Points, Lucky Dip, dan Free Voucher.

Okky menjelaskan, sebagai ilustrasi, tiket pulang-pergi tujuan Jepang untuk 2 orang bisa diperoleh mulai dari Rp 4,8 juta per orang.

Pengunjung yang belum memiliki kartu kredit maupun debit BNI juga dapat mengajukan pembuatan di even ini dengan sistem one day process. Jika disetujui, kartu dapat diterima dan digunakan di hari yang sama atau paling lambat esok harinya.

“Kami juga akan memberikan tambahan cashback hingga Rp 500.000 jika langsung digunakan untuk transaksi. Jangan lupa untuk siapkan KTP, NPWP, serta dokumen penghasilan,” kata Okki. (*)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com