Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Tarif Tiket Kapal dari Batam ke Singapura November 2023

Kompas.com - 05/11/2023, 08:08 WIB
Hadi Maulana,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

BATAM, KOMPAS.com – Bagi Anda yang ingin berpergian ke Singapura melalui Batam, Kepulauan Riau (Kepri) dengan menggunakan jalur laut, saat ini harganya naik menjadi Rp 800.000 hingga Rp 830.000 untuk pergi-pulang (PP).

Sementara untuk tiket sekali jalan, harganya Rp 450.000 hingga Rp 530.000 untuk masing-masing operator kapal, sudah termasuk pass penumpang yang saat ini naik menjadi Rp 100.000 per orang.

Namun saat hendak kembali dari Singapura ke Batam, Anda kembali dikenakan pass penumpang di pelabuhan Harbour Front Singapura sebesar 12 dollar Singapura atau setara kisaran Rp 140.000.

Baca juga: Jadwal dan Harga Tiket Kapal Ro-Ro dari Batam per Oktober 2023

Untuk lama perjalanan dari Batam ke Singapura tidaklah terlalu lama, yakni bisa ditempuh dengan waktu 40 menit hingga 1 jamanan, tergantung dari pelabuhan mana memulai perjalanan ke Singapuranya.

Perjalanan terdekat, yakni dari Pelabuhan Ferry Internasional Sekupang dan paling lama pelabuhan Ferry Internasional Batam Centre.

Adapun di Batam terdapat 5 Pelabuhan Ferry Internasional, yakni Pelabuhan Sekupang, Pelabuhan Nongsapura, Pelabuhan Teluk Senimba, Harbour Bay, dan Pelabuhan Batam Centre.

Dari lima pelabuhan tersebut, ada tiga agen kapal yang melayani pelayaran Batam-Singapura, yakni operator Kapal Ferry Batam Fast, Kapal Ferry Majestic, dan Kapal Sindo Ferry menuju Singapura.

Jadwal kapal ferry Batam-Singapura

Berikut jadwal terbaru keberangkatan Kapal Ferry dari Batam melalui 5 Pelabuhan Internasional ke Singapura setiap hari selama November 2023:

Kapal Ferry Batam Fast

Pelabuhan Sekupang ke Harbourfront, Singapura

Pukul 06.00 WIB, pukul 07.00 WIB, pukul 08.30 WIB, pukul 11.20 WIB, pukul 12.30 WIB, pukul 15.20 WIB, dan pukul 17.30 WIB

Pelabuhan Batam Center ke Harbourfront, Singapura

Pukul 06.00 WIB, pukul 07.00 WIB, pukul 08.20 WIB, pukul 09.50 WIB, pukul 12.50 WIB, pukul 14.10 WIB, pukul 15.20 WIB, pukul 16.30 WIB, pukul 17.40 WIB, pukul 19.00 WIB, dan pukul 20.30 WIB

Baca juga: Batam Keluarkan Aturan Ornamen Budaya Melayu

Pelabuhan Batam Center ke Tanah Merah, Singapura

Pukul 08.00 WIB, pukul 09.20 WIB, pukul 11.30 WIB, dan pukul 13.20 WIB

Pelabuhan Nongsa Pura ke Tanah Merah, Singapura

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
DAOP 6 Yogyakarta Tambah 6 Kereta Tambahan Jarak Jauh untuk Long Weekend

DAOP 6 Yogyakarta Tambah 6 Kereta Tambahan Jarak Jauh untuk Long Weekend

Travel Update
Long Weekend, Ada Rekayasa Lalu Lintas di Jalanan Kota Yogyakarta

Long Weekend, Ada Rekayasa Lalu Lintas di Jalanan Kota Yogyakarta

Travel Update
5 Hotel Dekat Yogyakarta International Airport, 5 Menit dari Bandara

5 Hotel Dekat Yogyakarta International Airport, 5 Menit dari Bandara

Hotel Story
Jumlah Kunjungan Wisatawan Mancanegara pada Maret 2024 Capai 1,04 Juta

Jumlah Kunjungan Wisatawan Mancanegara pada Maret 2024 Capai 1,04 Juta

Travel Update
4 Tips Solo Traveling dengan Motor, Pastikan Kendaraan Siap

4 Tips Solo Traveling dengan Motor, Pastikan Kendaraan Siap

Travel Tips
6 Tips Wisata Hemat ke Kepulauan Gili Lombok NTB

6 Tips Wisata Hemat ke Kepulauan Gili Lombok NTB

Travel Tips
Wahana dan Fasilitas Wisata di Kampoeng Anggrek Kediri

Wahana dan Fasilitas Wisata di Kampoeng Anggrek Kediri

Jalan Jalan
Kampoeng Anggrek Kediri: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kampoeng Anggrek Kediri: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com