Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Harga Tiket Kapal Ro-Ro dari Batam per Oktober 2023

Kompas.com - 12/10/2023, 09:51 WIB
Hadi Maulana,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

BATAM, KOMPAS.com – Kapal RoRo (roll-on/roll-off) milik PT Angkutan Sungai Danau dan Penyebrangan (ASDP) Telaga Punggur, Batam, Kepulauan Riau, mulai berjalan normal setelah cuaca membaik.

Tidak saja melayani antar-kabupaten/kota, kapal RoRo milik ASDP juga melayani rute antar-provinsi, seperti ke Riau dan Jambi.

Baca juga:

Bagi pelaku perjalanan yang ingin berangkat dari ASDP Telaga Punggur, berikut jadwal dan jam keberangkatannya:

  • Telaga Punggur Batam-Kabupaten Karimun dengan KMP Tandemand pada Senin, Rabu, dan Sabtu, dengan keberangkatan pukul 10.00 WIB.
  • Telaga Punggur Batam-Dabo Singkep, Kabupaten Lingga, dengan KMP Senangin pada Selasa pukul 10.00 WIB, serta Rabu dan Sabtu pukul 17.00 WIB.
  • Telaga Punggur Batam-Kuala Tungkal, Jambi, dengan KMP Sembilang pada Senin, Kamis, Sabtu pukul 15.00 WIB, serta KMP Citra Nusantara pada Rabu, Jumat, Minggu pukul 15.00 WIB.
  • Telaga Punggur Batam-Sei Selari Pakning, Riau dengan KMP Lome pada Senin, Jumat, dan Minggu pukul 14.00 WIB, serta KMP Citra Mandala Abadi pada Selasa, Kamis, dan Sabtu pukul 16.00 WIB.

Baca juga: Jadwal dan Tarif Terbaru DAMRI di Bandara Internasional Hang Nadim Batam

Sebagai catatan, jadwal kapal bisa berubah-ubah sesuai kebijakan PT ASDP Indonesia Ferry dan perkiraan cuaca dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) dan Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Khusus Batam.

Daftar harga tiket kapal RoRo

Telaga Punggur di Batam-Kuala Tungkal di Jambi

Pelabuhan Penyeberangan Telaga Punggur berperan sangat penting dalam lalu lintas penyeberangan antara Batam dan Bintan. Pelabuhan Punggur Batam juga menjadi akses ke beberapa daerah lain di Kepri.KOMPAS.COM/HADI MAULANA Pelabuhan Penyeberangan Telaga Punggur berperan sangat penting dalam lalu lintas penyeberangan antara Batam dan Bintan. Pelabuhan Punggur Batam juga menjadi akses ke beberapa daerah lain di Kepri.

Berikut rincian daftar harga tiket kapal Ro-Ro rute Telaga Punggur-Kuala Tungkal:

  • Penumpang dewasa mulai Rp 186.000
  • Penumpang anak-anak mulai Rp 18.400
  • Kendaraan Golongan I-sepeda mulai Rp 223.900
  • Kendaraan Golongan II-motor (kurang dari 500 cc) mulai Rp 410.700
  • Kendaraan Golongan III-(motor R.3/lebih dari 500 cc) mulai Rp 858.000
  • Kendaraan Golongan IV.A-(mobil penumpang) mulai Rp 2,89 juta (Rp 2.898.600)
  • Kendaraan Golongan IV.B-(mobil pick-up barang) yang sebelumnya Rp 2,52 juta (Rp 2.522.400) naik menjadi Rp 2,64 juta (Rp 2.647.200)
  • Kendaraan Golongan V.A-(bus kecil, ELF, mobil travel) mulai Rp 5,39 juta (Rp 5.394.200)
  • Kendaraan Golongan V.B-(lori, R.6/panjang tujuh meter) mulai Rp 4,54 juta (Rp 4.546.300)
  • Kendaraan Golongan VI.A-(bus besar) mulai Rp 8,98 juta (Rp 8.984.900)
  • Kendaraan Golongan VI.B-(Fuso R.10/panjang <10 meter) mulai Rp 7,46 juta (Rp 7.467.600)
  • Kendaraan Golongan VII-(Fuso R.10/panjang <12 meter) mulai Rp 9,35 juta (Rp 9.355.000)
  • Kendaraan Golongan VIII-(alat berat/tronton <16 meter) mulai Rp 13,53 juta (Rp 13.532.000)
  • Kendaraan Golongan IX-(tronton R12/panjang >16 meter) mulai Rp 19,71 juta (Rp 19.714.00)

Baca juga: Jadwal dan Harga Tiket Kapal dari Harbour Bay Batam ke Puteri Harbour Malaysia

Halaman:


Terkini Lainnya

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
DAOP 6 Yogyakarta Tambah 6 Kereta Tambahan Jarak Jauh untuk Long Weekend

DAOP 6 Yogyakarta Tambah 6 Kereta Tambahan Jarak Jauh untuk Long Weekend

Travel Update
Long Weekend, Ada Rekayasa Lalu Lintas di Jalanan Kota Yogyakarta

Long Weekend, Ada Rekayasa Lalu Lintas di Jalanan Kota Yogyakarta

Travel Update
5 Hotel Dekat Yogyakarta International Airport, 5 Menit dari Bandara

5 Hotel Dekat Yogyakarta International Airport, 5 Menit dari Bandara

Hotel Story
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com