Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Atraksi Caci, Ketika Para Petarung Flores Saling Adu Pukul

Dari pelosok Flores, Nusa Tenggara Timur, pemerintah kecamatan/kota bersama dengan kepala desa dan warga menampilkan atraksi caci khas Manggarai Timur.

Selama dua hari, Rabu (16/8/2017) dan puncaknya Kamis (17/8/2017) atraksi caci digelar di halaman Kantor Kecamatan Kota Komba di Waelengga.

Camat Kota Komba, Herman Jebarus kepada Kompas.com, Kamis (17/8/2017) menjelaskan panitia menyiapkan atraksi caci untuk memeriahkan perayaan Kemerdekaan Republik Indonesia, 17 Agustus 2017.

(BACA: Caci, Tarian Perang yang Memukau Wisatawan)

Caci merupakan atraksi budaya khas warga Manggarai Timur. Ini merupakan warisan leluhur orang Manggarai Timur yang harus dilestarikan sehingga pada perayaan hari kemerdekaan selalu ditampilkan.

Pada hari pertama atraksi caci antara warga Desa Gunung dengan warga Desa Mokel Morit. Mereka bermain caci satu lawan satu dengan saling memukul.

Jebarus menjelaskan, selain atraksi caci, juga ada Mbata dan Danding yang dibawakan warga dua desa tersebut.

"Menarilah caci bersama warga Manggarai Timur dan bertandinglah dengan jujur sesama pemain caci. Atraksi caci adalah atraksi persaudaraan dan persahabatan antar-sesama warga di Manggarai Timur," katanya.

Pantauan Kompas.com, Rabu (17/8/2017), ratusan warga menonton dan menyaksikan petarung-petarung hebat dari berbagai desa.

Bahkan turis mancanegara yang melintasi jalan transflores di Waelengga berhenti dan menonton serta nengabadikan momen langka tersebut melalui kameranya.

https://travel.kompas.com/read/2017/08/17/151000727/atraksi-caci-ketika-para-petarung-flores-saling-adu-pukul

Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke