Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Transportasi Bandara Kualanamu-Medan Kini Lebih Efisien

Kini wisatawan dan masyarakat yang tiba di Bandara Kualanamu dapat menggunakan
layanan kereta api Railink menuju pusat kota Medan hanya dengan 40 menit.

Begitu tiba di Stasiun Railink, Kota Medan, mereka akan menemukan tempat penjemputan (pick-up point) Uber, sehingga memudahkan mereka melanjutkan perjalanan menjelajah ibu kota Sumatera Utara tersebut.

Penumpang Railink akan dimudahkan dalam mengakses UBER di Stasiun kota Medan dengan
adanya titik penjemputan di Jalan Jawa dan Jalan Merdeka.

Saat ini, rata-rata waktu tunggu penumpang untuk mendapatkan layanan Uber di kota Medan diklaim kurang dari 7 menit. Dengan menggunakan pilihan multimoda Uber-Railink ini, masyarakat dan wisatawan dapat menghemat waktu tempuh dari Bandara Kualanamu ke kota Medan dan sebaliknya.

Opsi ini dinilai lebih menghemat waktu dibandingkan dengan bepergian menggunakan kendaraan pribadi yang dapat menghabiskan waktu hingga 2 jam.

"Melalui kerja sama ini warga Medan, wisatawan, dan pelaku perjalanan bisnis akan merasakan perjalanan yang lebih baik. Dengan berbagi tumpangan mereka akan lebih terkoneksi satu sama lain dan juga dengan transportasi publik," kata Damian Kassabgi, Director Public Policy Uber Asia Pasifik, dari siaran pers yang diterima KompasTravel, Jumat (27/10/2017).

Direktur Utama PT Railink, Heru Kuswanto mengatakan antar-moda transportasi adalah kunci dalam menjamin kualitas dan kelancaran layanan perjalanan bagi masyarakat.

"Kita terus berkomitmen memperkuat integrasi transportasi multimoda dari satu titik ke titik yang lain, antar-kendaraan bermotor, transportasi berbasis rel dari bandara, hingga transportasi udara," ujarnya. (*)

https://travel.kompas.com/read/2017/10/28/110800327/transportasi-bandara-kualanamu-medan-kini-lebih-efisien

Terkini Lainnya

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke