Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lima Pantai Cantik di Karangasem Bali

"Kita punya pantai yang membentang sekitar 87 km. Ada Pantai Tulamben dengan wisata baharinya kemudian Pantai Jasri, Pantai Pasir Putih, Pantai Candidasa, Pantai Bias Tugel, Pantai Blue Lagoon, Pantai Padangbai," kata Kepala Dinas Pariwisata Karangasem, I Wayan Astika saat dihubungi KompasTravel, Selasa (16/1/2018).

Berikut adalah deretan pantai cantik di daerah Karangasem yang cocok untuk berlibur:

1. Pantai Bias Putih

Pantai ini lebih dikenal dengan nama Virgin Beach. Lantaran pantai ini terletak di bawah bukit dan belum begitu ramai wisatawan. Salah satu pantai terbaik di daerah Karangasem, dengan pasir halus berwarna putih, dan garis pantai yang cukup panjang.

Pantai ini dahulu adalah lokasi nelayan untuk berlabuh setelah berlayar mencari ikan. Sampai sekarang parkiran perahu nelayan masih dapat dilihat di bagian ujung pantai. Sudah ada restoran dan kafe di sekitar pantai yang menawarkan makanan, minuman, peminjaman bangku untuk berjemur, dan kamar mandi.

Berada di kawasan Padangbai, pantai ini merupakan pantai favorit wisatawan asing untuk berjemur. Garis pantainya tidak begitu panjang, memiliki karakter pasir putih yang berbutiran besar. Pantai ini juga menjadi pantai favorit untuk snorkeling. Tersedia penyewaan bangku berjemur, alat snorkeling, dan pelampung bagi wisatawan.

3. Pantai Bias Tugel

Pantai ini juga berada di kawasan Padangbai, dan termasuk sebagai salah satu pantai terbaik di Karangasem. Keunikan Pantai Bias Tugel adalah barisan karang yang membentuk laguna kecil.

4. Pantai Tulamben

Pantai Tulamben merupakan salah stau titik selam paling tersohor di Bali. Terkenal akan keindahan alam bawah laut, uniknya Pantai Tulamben tidak memiliki pantai berpasir. Pantai Tulamben memiliki karakteristik pantai berbatu hitam, layaknya kerikil.

Bagi yang baru pertama kali mencoba wisata selam dan ingin mengambil izin menyelam, tersedia operator selam yang siap membantu.

Letaknya setengah jam berkendara dari Pantai Tulamben. Pantai Amed juga terkenal sebagai daerah selam dan snorkeling. Ada banyak penginapan dan kafe di sekitar Pantai Amed. Membuat pantai ini menjadi pilihan banyak wisatawan pecinta selam.

https://travel.kompas.com/read/2018/02/01/062100827/lima-pantai-cantik-di-karangasem-bali-

Terkini Lainnya

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke