Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Untuk Warga Padang dan Medan! AirAsia Buka Rute ke Singapura

"Penerbangan langsung rute terbaru ini dilayani oleh Airbus A320 dengan kapasitas 180 kursi. Penjualan tiket ketiga rute ini telah dibuka sejak 7 November 2017," ujar CEO Grup AirAsia di Indonesia, Dendy Kurniawan, Jumat (9/2/2018).

Dendy mengatakan, rute menuju Singapura dari Padang dan Medan dibuka mengingat potensi pariwisatanya yang besar dan tak terpusat di Jakarta dan Bali saja.

"Singapura menjadi salah satu destinasi internasional yang paling diminati masyarakat Indonesia, menawarkan beragam pesona bagi masyarakat Padang dan Medan," sebutnya.

Pembukaan rute baru ini pun tak hanya ditujukan untuk warga Padang dan Medan yang hendak menuju Singapura. Dengan konektivitas ini, diharapkan warga Singapura dapat dengan mudah menuju kedua ibu kota provinsi di Sumatera ini untuk menikmati potensi wisatanya.

"Kami harapkan konektivitas langsung dari Singapura ke Padang dan Medan, dipadu dengan tarif hemat kami, dapat mendorong warga negeri singa untuk berkunjung ke Padang dan Medan," katanya.

Tak hanya rute Padang-Singapura dan Medan-Singapura. AirAsia juga membuka rute penerbangan baru Jakarta-Medan.

https://travel.kompas.com/read/2018/02/12/100600727/untuk-warga-padang-dan-medan-airasia-buka-rute-ke-singapura

Terkini Lainnya

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Travel Update
Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Jumlah Pengunjung Gunung Telomoyo Pecahkan Rekor pada Juni 2024, Tembus 63.126 Orang

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Sektor Parekraf Bisa Apa?

Travel Update
5 Tempat wisata anak di Jakarta yang murah, di Bawah Rp 50.000

5 Tempat wisata anak di Jakarta yang murah, di Bawah Rp 50.000

Jalan Jalan
Dorong Wisatawan Liburan #DiIndonesiaAja, Kemenparekraf Gandeng Tasya Kamila Luncurkan TVC “Libur Telah Tiba”

Dorong Wisatawan Liburan #DiIndonesiaAja, Kemenparekraf Gandeng Tasya Kamila Luncurkan TVC “Libur Telah Tiba”

Travel Update
Ada Diskon Traveloka hingga 68 Persen untuk Liburan Sekolah 2024

Ada Diskon Traveloka hingga 68 Persen untuk Liburan Sekolah 2024

Travel Update
Konser Musik di Tangerang Ricuh, Sandiaga: Jangan Sampai Citra Baik Konser Dicoreng

Konser Musik di Tangerang Ricuh, Sandiaga: Jangan Sampai Citra Baik Konser Dicoreng

Travel Update
Digitalisasi Perizinan Event Disahkan Presiden Joko Widodo Hari Ini

Digitalisasi Perizinan Event Disahkan Presiden Joko Widodo Hari Ini

Travel Update
Liburan Sekolah Bertemu dengan Barbie di Supermal Karawaci

Liburan Sekolah Bertemu dengan Barbie di Supermal Karawaci

Travel Update
Harga Tiket ke Himeji Castle di Jepang Direncanakan Naik

Harga Tiket ke Himeji Castle di Jepang Direncanakan Naik

Travel Update
3 Wisata Selain Pantai di Pulau Binongko di Wakatobi, Mandi di Air Gua

3 Wisata Selain Pantai di Pulau Binongko di Wakatobi, Mandi di Air Gua

Jalan Jalan
5 Tempat Wisata Dekat Taman Lalu Lintas Bandung, Banyak yang Gratis

5 Tempat Wisata Dekat Taman Lalu Lintas Bandung, Banyak yang Gratis

Jalan Jalan
Menuju Puncak Sarah Klopo Gunung Penanggungan, Lewat Jalur Mana?

Menuju Puncak Sarah Klopo Gunung Penanggungan, Lewat Jalur Mana?

Travel Tips
Gerbang Pengendali Kerumunan Dipasang di Gunung Fuji, Cegah Kepadatan Pengunjung

Gerbang Pengendali Kerumunan Dipasang di Gunung Fuji, Cegah Kepadatan Pengunjung

Travel Update
Libur Sekolah Telah Tiba, Ini Sederet Inspirasi Road Trip Seru ke Jawa Tengah

Libur Sekolah Telah Tiba, Ini Sederet Inspirasi Road Trip Seru ke Jawa Tengah

Hotel Story
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke